19 : TRAGEDY (FLASHBACK) III

1.6K 164 14
                                    

Misi pencarian pun dilakukan

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Misi pencarian pun dilakukan.

Athes dan para pelaut mulai berbondong-bondong melakukan tugasnya, Raja Arthur I mengerahkan 40 kapal untuk membantu pencarian keluarga Silveryen yang terkena badai. Athes pergi ke haluan kapal sambil memegang teropong nya tetap fokus dan fokus.

Raja Arthur I membuat perintah, misi penyelamatan ini berhenti ketika hari sudah mulai gelap untuk penyelamatan

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Raja Arthur I membuat perintah, misi penyelamatan ini berhenti ketika hari sudah mulai gelap untuk penyelamatan.

"Your Grace." Sir Selmy juga ikut membantu Athes.

"Ya, Sir. Apakah kau sudah menemukan puing-puing kapal yang ada?"

"Belum, My Lord." Sir Selmy melihat semua sisi guna mencari keberadaan puing-puing.

Sudah tiga jam lamanya, misi ini belum membuahkan hasil namun mereka tidak menyerah. Apalagi Athes memiliki prinsip 'jangan berhenti jika belum berhasil' ia sangat serius dengan misi ini.

🎵Greensleeves - Celtic Woman

Sampai akhirnya suara lonceng terdengar, salah satu kapal telah menemukan puing-puing bekas kapal yang dipakai oleh keluarga Silveryen. Alhasil seluruh nakhoda mulai mengerahkan kapal nya di titik tersebut. Dan benar, kapal yang dipimpin Athes menemukan seorang mayat yang sudah pucat dan penuh lebam posisi ditemukannya ia tersangkut di sebuah kayu yang mengambang. Ini karena suhu air laut di selat penghubung antara Skylesice dan Riverstock mencapai 0,3° maka para korban sudah pasti mengalami hiportemia. Biasanya, kondisi ini disebabkan akibat paparan cuaca atau air dingin yang terlalu lama tanpa pakaian yang lengkap untuk menahan kondisi dingin.

Lonceng besar dari kapal pimpinan Athes dibunyikan, Sir Selmy memberi tahu kepada kapal sebelah bahwa mereka menemukan salah satu mayat.

Mayat tersebut diangkat menggunakan derek kapal dengan bantuan salah satu prajurit kerajaan untuk dibawa ke atas, semua awak kapal di kapal Athes mulai melihat untuk mencari siapa yang mereka temukan.

Athes mendekat, kali ini ia mengenal mayat tersebut. "Kematian bukanlah akhir dari segalanya. Melainkan, awal dari sebuah kehidupan yang abadi. Semoga ditempatkannya di tempat terbaik."

ECCEDENTESIAST (COMPLETE)Where stories live. Discover now