17. NONGKRONG ALA SAHABAT FILLAH

23 3 0
                                    

"Cinta itu perang, yaitu perang yang hebat di dalam rohani manusia

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

"Cinta itu perang, yaitu perang yang hebat di dalam rohani manusia. Bila jiwa yang suci beroleh kemenangan, kelak akan didapati seorang yang tulus, ikhlas luas faham, sabar dan terang hati. Jika ia kalah akan didapati seorang putus asa sesat , lemah hati, kecil perasaan, bahkan kadang-kadang hilang kepercayaan pada diri sendiri."

(Buya Hamka).

🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻🌻


Selesai kajian di Masjid ba'da Isya', para sahabat fillah memutuskan untuk mencari makan. Sekali-kali gak apa-apa dong makan bersama diluar sekaligus nongkrong ala anak muda di depan rumah makan sederhana. Begitu pikir mereka. Namun nongkrong di versi yang berbeda.

Jika anak muda yang lainnya nongkrong yang gak jelas, tapi beda dengan tongkrongan para sahabat fillah kali ini. Mereka malah membahas tentang keagamaan, hukum-hukum syari'at Islam dan lain sebagainya yang berkaitan dengan ke-Islaman.

Tak jarang orang-orang yang ada di sana sesekali memperhatikan mereka, bahkan orang-orang yang melewati tempat makan itu pun juga tak mau melewatkan untuk tidak memperhatikan dan menyimak mereka berempat.

Selanjutnya, entah siapa yang memulai duluan, ber-murottal dan sambung menyambung ayat Al Qur'an. Dan bahkan sekarang mereka juga sambung menyambung sholawat.

🎶🎶🎶🎶🎶🎶🎶🎶🎶🎶🎶🎶🎶🎶🎶🎶

قَدُّكَ الْمَيَّاسْ يَا عُمْرِي


Qoddukal mayyas ya 'umri

يَا غُصَيْنِ الْبَانْ كَالْيُسْرِ


Ya ghusaynil baan kal yusri

قَدُّكَ الْمَيَّاسْ يَا عُمْرِي


Qoddukal mayyas ya 'umri

يَا غُصَيْنِ الْبَانْ كَالْيُسْرِ


Ya ghusaynil baan kal yusri

اِنْتَ أَحْلَى النَّاسْ فِي نَظَرِي


Inta ahlan-naas fi nadhori

جَلَّ مَنْ سَوَّاكْ يَا قَمَرِي

Jomblo Fii SabilillahWhere stories live. Discover now