18. Nasihat

78 11 2
                                    

Cinta itu rumit, tidak memandang usia, fisik atau lainnya. Sekali cinta apapun kesalahan akan dianggap baik. Sekali benci apapun kebaikannya akan dianggap buruk.

-wominky-

Lilo tak lakoni
Jebule janjimu
jebule sumpahmu
Ra biso digugu

Wong salah ora gelem
ngaku salah
.....

Lirik lagu "Suket Teki" yang dinyanyikan oleh orang yang lumayan terkenal dalam dunia tarik suara jawa itu, mulai menggema ke seluruh food court di lantai 3.

Didi Kempot menyanyikannya dengan suara yang bagus bila itu menurut ibu-ibu dan bapak-bapak yang ada, lain halnya dengan para remaja yang sedang menikmati santapannya serta diiringi lagu "Fake Love", banyak terdengar dari mereka terdengar berkeluh kesah.

" ahh, apaansih, lagunya jelek,"
"Butut"
"alay"
serta umpatan yang lainnya saling dilontarkan oleh mereka. Tak merasa bersalah dengan umpatan mereka, mereka malah menuju ke ruang koordinator mall dan meminta track musiknya diganti.

"Eh, min" ucap Dian ketika satu suap nasi beserta ayam geprek yang dihaluskan bersama 8 cabai akan masuk ke mulutnya.

"Iya" ucap Jasmine sambil mendongakkan kepalanya menatap Dian setelah menatap steaknya.

"Keadaan food court ini kaya lu" ucap Dian

"Hah? Gimana maksutnya galham gue"

"Iya, kaya lo, track musik campursari itu pak Ivan, lo itu koordinator musiknya, dan para remaja itu kita, maksutnya baprek kecuali lo"

"Gue masih gagal faham An, please, jelasin sejelas jelasnya" ucapnya memohon

"Oke gue jelasin, jadi lo itu koordinator musiknya karena lo muter musik sesuka hati, dan nyatanya sekarang lo suka and cinta sama orang sesuka hati, dan track yang kamu pilih itu campursari, nyatanya sekarang lo lebih milih Pak Ivan daripada cogan yang ada di sekolah, padahal sekolah kita itu banjir cogan, trus remaja itu adalah simbol anak baprek yang ngga suka ama pilihan lo makanya mereka protes. Lo tau kenapa mereka protes, itu karena lagu itu bukan selera mereka, dan ibu-ibu ama bapak-bapak itu mereka setuju-setuju aja, kenapa? Karena itu adalah selera mereka. Lo harus ngerubah selera lo, masa lo suka ma om-om, dah punya anak lagi"

"Gue uda coba, tapi kenapa slalu aja penasaran ama guru itu, dia tu kayak punya pesona sendiri di hati and pikiran gue, gue gagal move on"

"Bentaran kayaknya gue pernah denger, keadaan kayak gini tapi dimana? Lupa gue, bentar" ucap dian sambil mencari penyakit psikologis yang diderita oleh Jasmine dengan gejala yang seperti itu.

Ketemu. Satu sindrom ada pada gejala yang dialami Jasmine. Di internet hp Dian telah menemukan penyebab Jasmine lebih memilih laki-laki yang lebih matang daripada laki-laki yang sebaya dengannya.

"Disini ditulis, gejala yang lo tunjukin itu, gegara sindrom Sugar Daddy" ucap Dian yang masih menatap ke layar ponselnya.

"Paan tuh baru denger dah" ucap Jasmine keheranan

"Sugar daddy adalah suatu sindrom dimana si penderita lebih memilih pria yang usianya bisa terpaut jauh diatas tiga tahun dari umur penderita atau lebih memilih laki-laki yang matang" ucap Dian sambil men-scroll ke bawah layar hpnya.

"Tapi, itu itu betul juga, entah kenapa laki laki mateng itu lebih punya pesona tersendiri bagi gue, kayak lebih istimewa lah" ucap jasmine

"Hmm, gitu, tapi sindrom lu ini harus lo sembuhin"

"Caranya?"

"Yaa lo bisa mulai dengan mencari target cogan kek, atau punya idola yang usianya masih muda gt"

"Ok, bakal ku coba, asal gue kaya cewek normal lainnya"

Tak lama kemudian mereka beranjak pergi dari meja dan

BUGH

Tubuh jasmine sempurna membuat seorang pria berwajah ala timur tengah alias ke arab araban jatuh ke lantai, padahal pria itu lumayan tinggi.

Seketika Jasmine langsung memegang tangan dan jari Dian erat-erat, tak lama pria itu kembali bangkit dan menatap Jasmine.

"Maaf, saya ngga sengaja" begitu ucap Jasmine

"Iya, maafin temen saya ya pak" ucapnya lagi

"Ngga, gapapa, eh kalian baru pulang sekolah? Kok ngga langsung pulang?"

Respon yang sangat berbeda dari apa yang dibayangkan oleh Jasmine dan Dian, pria yang berwajah sombong ini ternyata sangat ramah.

Istilah "Don't judge book by it's cover" mulai berlaku sekarang.

Memang kalau tak kenal maka tak sayang, memang kita harus mengenal seseorang untuk menilai orang itu.

"Anu, ayah sama ibuk lagi ada keperluan, jadinya kita main dulu, udah ijin kok sama orangtua dibolehin" kata Dian

"Ohh yauda ati-ati kalau gitu, om tinggal dulu yaa"

"Iyaa maaf ya om" ucap jasmine sambil melambaikan tangan ke pria yang sudah melangkah pergi dari hadapannya.

"Kenapa dia ganteng bangettt An" ucap Jasmine geregetan

"Katanya tadi mau sembuh, eh baru 2 detik kumat lagi_-" ucap Dian gemas

"Salahin dia, jangan aku"

"Kalau mau sembuh itu yaa, kamu yang mulai bukan malah nyalahin orang lain" ucap Dian sedikit membentak

"Iya deh," sanggah Jasmine memelas.

^^^

Halu gaes rindu ngga ma ama Jasmine dan Pak Ivan, sorry telat update teruz.

Tetep baca ajah

maafin typonya, absurdnya dan semoga ilmunya bertambah.

Jangan lupa tap ke reading list, kalo ngga ya ke library dulu supaya ngga ketinggalan update. Vote sama coment yang banyak biar Authornya semangat.

Very Syukran ^^

My Secret AdmirerWhere stories live. Discover now