Bab11||Kelulusan

433 127 28
                                    

Aku mencintai mu, itu sebabnya aku takan pernah selesai mendo'akan mu:)

°·°

Satu minggu sudah berlalu, Ujian demi ujian kelulusan sekolah sudah selesai. Hari ini, tepat hari senin acara kelulusan sekolah akan di laksanakan.

Billa dan teman-temannya berdandan seadanya, dengan balutan Make up dan hijab yang menghiasi kepala kita.
Dulu saat acara kenaikan kelas, mereka selalu berdandan dengan rambut yang terurai, terkecuali dengan Zizah.

Tapi sekarang, mereka sudah berbeda. Kini mereka semua memakai hijab dan terlihat begitu anggun.

Billa melangkah ke ruang tamu, dia bersiap untuk pergi ke sekolah.

"Mah!" Bila

"Masyaallah anak mamah cantik banget," Mamah

"Hehe makasih mah, Ohh iya mah hari ini hadir ke acara ku gak?"

"Maunya sih datang, tapi mamah harus ke sekolah Dhifa ngambil raportnya. Mamah jadi bingung,"

"Yaudah mamah temani Dhifa! Biar papah yang temani Bila, gak papa kan Bil?" Papah

"Gak papa kok pah kan papah juga orang tua Bila,"

"Yaudah yu sayang," Papah

"Mah Bila berangkat dulu ya, Assalamualaikum?" Ucap ku sambil mencium tangan mamah

"Wa'alaikumsalam. Hati-hati ya! Insyaallah nanti kalau masih ada waktu mamah kesana,"

"Iya mah,"

Aku dan papah langsung berjalan masuk ke dalam mobil. Perlahan mobil mulai melaju, ku lirik mamah dari kaca mobil dan ku lambaikan tangan sambil memasang senyuman termanis buat mamah:v
30 menit di perjalanan akhirnya aku sampai di sekolah.

"Pah Bila mau nyari temen Bila dulu, papah duduk aja di kursi yang sudah di siapkan!"

"Iya sayang."

Aku berjalan meninggalkan papah, ku lirik sana sini dan terus mondar mandir mencari teman-teman ku.

"Bil! Sini!" Sapa seseorang dari arah panggung

Aku berlari kecil menghampiri orang yang memanggil ku tadi.

"Dahlia? Jadi kamu yang manggil aku tadi?"

"Ya terus siapa lagi?"

"Gila kamu bisa cantik juga ya, di tambah pake baju kecewean haha,"

"Yakan kita udah sepakat buat pake baju couple lan yang kita beli dulu,"

"Yakan biar kompak, sabar aja dulu ya!"

"Yu ah teman-teman yang lain udah nunggu tuh."

Aku dan Dahlia langsung berjalan menuju ruangan belakang panggung. Ku lihat mereka sedang duduk dengan teman-teman kelas lainnya.

"Assalamualaikum?" Bila

"Wa'alaikumsalam." Jawab mereka serempak

Hijrah Cinta Menuju Cahaya(END)Where stories live. Discover now