ALDISYA : DIA ADALAH NICO DER HIMMEL

22.6K 950 7
                                    


Apa yang kamu mau Nico, tidak cukupkah kau merusak rumah tangga ku dulu? Hingga salah satu anak ku mengorbankan nyawanya? Hingga calon anakmu juga mengorbankan nyawanya? Sungguh ini tak bisa dibiarkan

️⚠️⚠️⚠️⚠️⚠️

AYAH  ?!?

Tiba tiba sosok itu lari entah kemana, Aldi tidak mengejarnya, Aldi terpaku di tempat. Setelah 5 tahun lamanya Aldi bertemu Ayahnya. Tapi Aldi tidak mengharapkan itu, bahkan Rose dan Athala tidak mengharapkan bertemu
Nico Der Himmel , Ayah mereka atau suami dari Rose. Setelah apa yang Nico lakukan terhadap keluarganya 5 tahun silam.

Sadar dari lamunanya, Aldi pun cepat cepat pergi menuju Apartementnya. Aldi membawa mobil dengan kecepatan cepat bahkan sampai ada mobil yang menglaksoninya beberapa kali.

Aldi sudah menghubungi Athala agar mengunci semua pintu Apartemen dan berjaga jaga menelpon polisi.

😨😨😨😨😨😨

Setelah menempuh perjalanan yang cukup lama, akhirnya Aldi sampai di Apartemennya.

Aldi mengetuk ketuk pintu apartemen nya dan Athala membukakanya. Aldi pun masuk apartement dengan nafas yang terengah engah.

"Bunda mana? "

"masih tidur kak di kamarnya"
"Kak Apa yang terjadi  ? " tanya Athala

"Ayah, Athala. Dia kembali " jawab Aldi dengan tegas, penuh penekanan.

"Be—berarti yang dibilang Bunda tempo lalu benar kak? " tanya Athala sekali lagi untuk memastikan

" Iya, Benar "

Flashback On

Dia yang di masalalu telah kembali

Flasback Off

😓😓😓😓😓😓

Keesokan Harinya Di Rumah Sakit....

Seorang perempuan tengah berbaring lemah di ranjangnya dengan mata tertutup.

Dia adalah Veronica Alexadra Alasya , yang mempunyai arti : Anak Alex dan Nica yang membawa kemenangan ,Ceria, Mandiri, dan Bertanggung jawab. Veronica yang akrab disapa Alasya kini sedang terbaring lemah di Rumah Sakit.

Hari ini jadwalnya Alasya untuk sadar dari tidur nya, namun belum ada tanda tanda dari Alasya yang akan tersadar dari tidur nya itu. TheMOBIAC pun yang mendengar kabar tersebut langsung menjenguk Alasya. Tapi yang mereka dapat hanya tubuh Alasya yang diam.

Jam menunjukan pukul 15.00 WIB , Nica, Bram, dan Fero tidak bisa tidur karena selalu kepikiran akan salah satu anggota keluarganya tersebut.

Fero pun membatalkan sementara kepergiannya ke LA , meski sudah di tentang keputusannya oleh Bram, Fero tetap kekeuh ingin menemani Alasya sampai gadis itu sadar.

Tok... Tok.. Tok

"Masuk"

Ceklek....

"Ada apa? "

"Permisi pak, saya membawa rekaman CCTV yang bapak minta" Ucap salah satu anak buah Bram

"Gimana? Siapa yang memukul anak saya? Siapa!? " Ucap Nica dengan suara meninggi.

"Bu, jangan teriak gitu nanti Alasya terganggu Bu" Bram memperingati Nica bahwa mereka masih berada di kamar rawat Alasya. Nica pun mengangguk mengerti.

"Gimana Rid? Ada petunjuk apa? " Ucap Bram kepada anak buahnya yang yakni bernama Ridwan Septian.

"Berdasarkan yang saya simpulkan setelah melihat reka ulang CCTV ini saya mendapatkan objek yang menurut saya dia tersangkanya. Coba Bapak Bram bisa liat " Ridwan memberikan laptopnya yang berisi Video rekaman CCTV rumah Bram.

Dan betapa kagetnya Bram dan Nica melihat objek yang dimaksud Ridwan dalam Video tersebut.

NICO?!

" Ayah, Lihat! Dia Nico! Nico telah kembali Ayah" Ucap Nica panik, bahkan ia sampai menangis. Bram yang hanya bisa merengkuh tubuh istrinya dan mengusap usap punggung istrinya supaya lebih tenang.

Apa yang kamu mau Nico, tidak cukupkah kau merusak rumah tangga ku dulu? Hingga salah satu anak ku mengorbankan nyawanya? Hingga calon anakmu juga mengorbankan nyawanya? Sungguh ini tak bisa dibiarkan, Batin Bram

😨😨😨😨😨😨😨

Baca penting 🖤🖤

Kelar akhirnyaaaaa.....

Yeay udah 20 part nih, aduhh ke 50 masih jauh ya?? Tenang kok perjalanan masih panjang. Kalian makin penasaran ya sama ALDISYA??  Yukk Vommentnya mana? Hihihihi

Kok semua berkaitan dengan Nico ya?? Terus hubungannya sama Aldi dan Alasya apa?? Main teka teki yuuu!!

Jujur pas aku nulis ini merinding sih ahahahha aneh ya?? Biarkan !

Semoga kalian juga merasakan ya hehhe

Salam
Augit

[13Mei2018]

ALDISYA [COMPLETE]Where stories live. Discover now