BAB 44: Kegarongan Lily.

3.5K 679 152
                                    

Semoga hari kalian hari ini lebih indah dari hari kemarin—dan esok lebih indah dari hari ini. Jaga kesehatan dan tetap semangat! Tolong kritik dan sarannya, maaf untuk segala kesalahan dalam Bab ini—mohon bimbingannya, saya masih amatir yang perlu pelajaran dan bimbingan kalian semua, semangat. Terimakasih banyak.

Veel leesprezier.






Veel leesprezier

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.












********


Dynasti, 20:00 malam

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Dynasti, 20:00 malam.

Di ruangan pribadi khusus, The Laws lengkap dengan pemimpinnya tengah berkumpul, menghabiskan waktu malam bersama sesuka hati, agak lebih riuh dari pada waktu-waktu berkumpul The Laws sebelumnya, karena sang pemimpin kelompok dibalik layar ikut hadir.

Jadwal malam Aria yang seharusnya dan biasanya adalah waktu istirahat, kini digunakan untuk berkumpul bersama dengan Azazel, Karel, Dieter dan Lucy. Sembari memeriksa laporan bulanan Dynasty dari Luca—Pimpinan Dynasty yang dipilih Aria, Aria langsung menyetujui ajakan keempat remaja banyak uang dan banyak dosa ini untuk menghabiskan waktu malam dengan melakukan berbagai kegiatan tak berguna.

Keripik singkong, keripik tempe, martabak Bangka dan berbagai kaleng minuman bersoda sudah berjejer tak teratur di meja ruangan itu. Padahal sebelumnya semua minuman bersoda itu masih berjejer rapi sesuai tanggal expired—khas pekerjaan tidak berguna Azazel.

Dieter dan Azazel berdiri di depan—bernyanyi dengan suara musik karaoke yang meriah dan keras, menyanyikan lagu nothings gonna change my love for you. Sementara Aria, Karel dan Lucy duduk di sofa, enggan menyaksikan kedua pria itu bernyanyi, asik dengan obrolan mereka sendiri.

 Sementara Aria, Karel dan Lucy duduk di sofa, enggan menyaksikan kedua pria itu bernyanyi, asik dengan obrolan mereka sendiri

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.
KINGS: ThemisWhere stories live. Discover now