Father's Day

6.5K 248 26
                                    

Mas semesta lama tak ada kabar, berkali-kali Aku mencoba memasukkan pengertian ke anak wedok "Seandainya om semesta tidak bisa datang, tidak apa apa ya anji!"

Dan aku memang berharap, dia tidak usah datang Saja.

Sehari menjelang event father's day di sekolahannya, anji pun makin paham.
Ketika Aku mengingatkan lagi
"ga papa ya anji, kalo ga Jadi dance baby shark! "

" iya mommy, anji juga udah dance sama teman teman Koq! "

Dan di hari H, parkiran Nusantara persada boarding school Sudah penuh,  rata-rata Para parent komplit datang sekeluarga, bahkan ada yang membawa Kakek nenek nya.
Mendadak Baper deh mommy nya anji.

Aku menggandeng anji,  seperti yang di Sebutkan, dress code adalah pakaian bermain ternyaman, Jadi Aku dan anji memakai Celana pendek dan hanya berkaos Saja serta mengenakan sneaker.

Beberapa parents melihat kedatangan kami, dengan Ekor matanya, memang banyak yang pake kembaran bersama anak-anaknya, tapi kali ini Aku dan anji totally twin Hahahahaha dari tatanan rambut yang sengaja ku kepang Dua, lalu memakai bandana merah, Kaos yukensi merah dengan vest blue jeans, serta Celana pendek dengan belel sama, komplit sepatu converse warna putih hahaha karena ini adalah product "rinjani_anjani label"  yang rencananya sedang Aku rintis sebagai Bisnis online shop ku.

Miss Dina dan miss Lola langsung mengambil alih anji ketika kami datang dan diajak nya berkumpul bersama teman yang lain, Sementara Aku dipersilahkan ke halaman sekolah yang telah di Tata menyerupai Garden party, ada panggung kecil tapi Semuannya sangat terasa families touching nya.

Aku mulai mengambil tempat duduk di depan yang me mudahkan Aku melihat anji perform.

Jam 9 Tet Acara pun dimulai, dari tarian lucu Kelas playground, sampe Akhirnya perform beberapa ayah dan anaknya dalam rangka father's day.

Tepukan riuh setiap MC memanggil nama anak dan papah nya, hingga
"selanjutnya Kita sambut perform anak arjani ameera bersama papah semesta yeyeyeyeye! "

Aku terkejut,  seperti ga Salah dengar.

Nampak masuk panggung anji digandeng seorang lelaki, memakai Celana jeans selutut dan Kaos sport nya, hingga mencetak lengan berototnya, Yups he is semesta.

Music baby shark mulai mengalun, semesta dan anji bergerak kompak, sesuai video yang mereka lihat di you tube, hahahhaha Aku tertawa melihat nya, both so cute.

Thanks to semesta made my hunny bunny so happy.

Tepukan tangan riuh mengiringi akhir pertunjukan, Para undangan pun mulai digiring Untuk berpartisipasi di Acara selanjutnya.

Semesta dan anji, nampak bergandengan tangan mendatangiku,  Aku memeluknya anji "Hebat sekali Kamu anji!!"  ku Cium Cium dan Cium.

"mas Terimakasih ya Sudah datang dan menemani anji! " kataku

" sama sama dek, Aku sayang sama anji! " jawab nya sambil mengelus rambut nya.

" mamah anji dan papah Mau ikutan Lomba apa neh? " tanya miss Dina mulai mengabsen

" ada Lomba apa aja miss? " tanya semesta.

Lalu si miss Kasih lihat semua Lomba yang ada di list,  Aku dan mas semesta mempelajarinya.
" anji Mau ikut Lomba enggak? " tanya ku
" Capek, anji Mau lihat aja! "
" maaf miss, kami ga ikut Lomba, anji Capek Tuh Katanya! " kataku sopan.
" Oke mamah, tidak apa apa! " miss Dina pun berlalu dan nampak menemui Para parents yang lain.

Semesta mulai memanggul anji di bahunya.
" anji tinggiiiii, anji paling tinggiiii!! " teriak nya seneng banget.

Aku mendongakkan kepala melihat nya,  ah thanks again for you mas semesta.

JINGGA Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang