ekstra part

16.8K 943 28
                                    

Hai readers aku kasih ekstra part
Untuk kalian

Jangan lupa vote dan komennya


Thank you

~happy reading~




Setelah kejadian itu Elia kembali kedunia asli nya, ia ditarik paksa dari tempat tersebut untuk kembali ketempat asalnya

Saat ini Ia berada di perpustakaan tepat saat ia pertama kali menemukam cahaya putih dari sana. Elia lemas seketika terduduk dilantai dingin gudang perpustakaan tersebut dengan air mata yang membasahi pipinya

Sampai cahaya putih menyilaukan matanya membuat ia mendongak menatap hal tersebut. Menampilkan Sebuah gambaran buku layaknya tayangan bioskop ditembok gudang nya. membuka setiap lembaran lembaran buku tersebut dengan capat, sampai berhenti dikalimat END. Bab terakhir dalam novel tersebut

Lalu tertutup dan menghilang dari pandangannya tanpa tersisa.

Sejak saat itu Elia jadi kepribadian yang dingin tak tersentuh, bahkan dengan sahabat dan keluarga nya pun seperti itu.

Pernah suatu ketika seseorang tidak sengaja menyenggol bahunya, orang tersebut langsung dihajar oleh Elia hingga masuk rumah sakit.

Orang tuanya bahkan sahabatnya pun kewalahan menghadapi sikap Elia.

Sampai dimana ia dibujuk ketiga sahabatnya untuk menemani nya ketoko buku Elia mau tidak mau ia akhirnya mau.

Disinilah Elia berada, menyusuri rak rak novel sendirian sedangkan ketiga sahabat nya berpencar entah kemana. Sampai langkah Elia berhenti dijajaran novel dengan judul CALL ME ELIA!

"Buku ini, ganti judul ternyata" ucapnya tersenyum tipis lalu kembali meletakkan novel tersebut diraknya

Setelah selesai membeli buku mereka memutuskan untuk pulang. Saat malam hari Elia selalu menatap bintang dilangit. Berharap menghilangkan rasa rindukan kepada Xan karakter novel favoritnya, hanya Xann yang mampu membuatnya seperti ini. hanya Xan!!

°°°°°°°°

Pagi hari

Elia sudah siap dengan seragam sekolahnya, ia turun kebawah dan makan bersama keluarganya, tidak ada kerusuhan yang Elia buat dengan adik nya. Itu semua membuat orang tua dan Abang nya menghela nafas berat.

Sejak pulang nya Elia dari sekolah waktu itu, ia menjadi pribadi yang dingin tak tersentuh, membuat orang tuanya bingung karena perubahan mendadak putrinya.

Setelah selesai makan Elia menuju kesekolahannya. Masuki kelas dan belajar dengan semestinya, bahkan seantero sekolah pun sekarang tidak ada yang berani untuk sekedar menyapa Elia seperti dulu.

Saat Elia sibuk mencacat sesuatu dibukunya tiba tiba seorang guru memasuki kelas dengan membawa seorang cowok tampan, membuat mereka semua yang berada di kelas berteriak histeris.

Tapi jeritan mereka tidak membuat Elia mengalihkan fokusnya pada bukunya.

"Diam semua!!" Ucap tegas guru tersebut mampu membuat kelas yang tadinya ramai hening seketika

"Bapak hari ini membawa Murid baru, perkenalkan dirimu" ucap guru tersebut membuat mereka semua kaum hawa berdecak kagum dengan visual laki laki tersebut

"Nolan Ansell Addison!" Ucapnya singkat membuat mereka yang mendengar penuturan Nolan melongo tidak percaya

"Singkat banget" batin mereka semua

"Emm baiklah kamu bisa duduk dibelakang Elia" ucap guru tersebut membuat Nolan menatap Elia yang sibuk menulis sesuatu dengan pandangan yang sulit diartikan

Nolan duduk dengan tenang dilanjut Materi yang diterangkan guru

Kringgg!!!!

Bel istirahat berbunyi membuat Elia dkk menuju kantin, tapi tiba tiba tangan Elia ditarik seseorang memasuki toilet cewek tanpa sepengetahuan sahabatnya.

Elia disudutkan oleh laki laki tersebut. Menatap Elia tajam, Elia menatap tak kalah tajam, ia menatap intens bola mata coklat laki laki didepannya ini

"Aku menemukanmu!" Bisiknya menyeringai

Ini cerita tentang Elia bukan Ella. jadi ? Selamat! Kalian terjebak dengan sifat dan karakter Elia yang membingungkan

Sampai jumpa!!!

CALL ME ELIA  [Revisi Ulang]Where stories live. Discover now