17 : jungwoo dan rahasia kecil nya

3.6K 431 28
                                    

[17 : jungwoo dan rahasia kecil nya]

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

[17 : jungwoo dan rahasia kecil nya]

"hyung... dimana haechan?"

Jungwoo duduk di tepi ranjangnya menatap jaehyun dengan wajah sendu miliknya

"jungwoo?"

Ia mengagguk kecil, setelahnya merebahkan badannya kekasur, dia lelah. Sangat lelah, tubuhnya sakit, dan kepalanya juga pusing. Dia sedikit memijit area pelipisnya

"padahal aku merasa baru kemaren bermain main, sekarang aku telah melewatkan apa saja? Aaa~ melelahkan sekali..."

Ia merasa seperti tak ada hak untuk dirinya sendiri, ia harus benar benar pergi kesana. Sekarang dia ingin kontrol miliknya kembali. Tapi entah kenapa, rasanya berat. Rasanya dia tidak sanggup, untuk menanggung beban nya sendiri

"hyung, bawa aku ke sana!"

Jaehyun yang sedari tadi mengawasi jungwoo dari tempatnya langsung duduk terkesiap, sedikit terkejut akan penuturan jungwoo yang mendadak

"bukannya kemaren kau bilang bisa mengatasinya sendiri. Sekarang, kenapa? Apa kau merasa tidak nyaman? Kau bisa bercerita pada ku jika kau mau"

"aku kehilangan kontrol ku. Tidak bisa terus terusan seperti ini. rasa nya sakit hyung..."

Jaehyun menganggukkan kepalanya. Keributan yang terjadi juga sudah melewati batas wajar, tidak baik di biarkan begini terus. Akan sangat berbahaya. Untuk dia, untuk semuanya.

"capat ganti baju, kita pergi sekarang!"

[ NOT SAD - HAECHAN ]

21.48

Mereka sudah berada di dorm sejak beberapa menit yang lalu. Sebelumnya mereka sudah izin keluar untuk jalan sekaligus makan malam di luar, jadi para member tak khawatir menunggu kepulangan mereka

"kau sudah mendengar semuanya kan?"

Jungwoo mengangguk kaku, dadanya sakit seperti ada batu besar yang menghempit dirinya. Ia tak menyangka akan terjadi hal seperti itu, itu di luar dugaan nya. Ia sudah merencanakan semuanya dengan rapi, tapi kenapa itu terlampau jauh dari yang dia inginkan. Beberapa hari yang lalu adalah yang terburuk yang dia tau, dia takut kejadian itu bisa terulang kembali

"biarkan aku bertemu dengan haechan, antar kan aku ke sana!"

"kau gila?! Ini sudah malam, dia pasti sudah tidur di sana"

Jungwoo berdiri dari duduknya, menatap puluhan foto haechan yang tertempel di dindingnya. Menatapnya dengan amarah, dengan brutal ia menarik foto foto itu dan mulai merobeknya

"aku membenci semua yang dia lakukan, aku membenci dia. Kenapa, hiks kenapa dia melakukan semua ini. aaargh!! Kau sangat menyebalkan! dasar orang gila!! kau menghancurkan hidupku!!!"

Jungwoo terus meracau di lantai, memukuli badan nya sendiri, ia menangis meratapi semuanya, ia sangat marah. Badannya meluruh kelantai, menangis sesenggukan, menatap lagi foto foto yang semakin ia lihat semakin membuat ia kehilangan segalanya

'kenapa ini semua terjadi padaku'

Jaehyun yang melihat jungwoo seperti itu hanya terdiam tanpa melakukan apa pun, ia tak mau itu semakin memburuk. Terakhir kali ia mengajaknya berbicara pada saat itu, dia hanya memperburuk keadaan nya

[ NOT SAD - HAECHAN ]

"haechan, kau benar benar membuatku kehabisan akal. Lihat semua yang kau lakukan, kau membuat semuanya semakin sulit"

Jeno menunjukkan beberapa foto yang baru saja di upload akun akun media sosial, dan itu semua di penuhi dengan wajah haechan. Bahkan komen komen disana hanya berisi cacian yang tertuju padanya

💬 'apa dia sekarang menjadi simpanan pria kaya, kkk lihat tingkahnya'

💬 'belum selesai masalah yang satu dia sudah berulah lagi'

💬 'waaah tak bisa ku percaya, ini asli!!'

💬 'apa yang dia lakukan disana, seseorang bawa dia pergi!!'

💬 'dia hanya memperburuk nama nct!"

"maafkan aku jeno, sungguh aku tak berfikir sampai ke sana. Aku hanya ingin pulang hiks"

Jeno menghembuskan nafasnya kasar, sungguh. Sejak kapan haechan menjadi bodoh seperti ini, ingin rasanya menampar orang di depannya ini agar dia sadar. dia lelah menyelesaikan masalah yang terus terusan bermunculan. Bahkan dia rasa belum menyelesaikan apa pun, tapi sudah se-melelahkan ini

"kau harusnya bisa menunggu! tak semua hal yang kau minta langsung dapat terkabul kan haechan... Jangan menjadi orang yang keras kepala! Sekarang semua foto mu tersebar kemana mana, akan semakin sulit meyakinkan pubik kalau kau terus terusan berlaku se-enak nya seperti ini!"

Jeno meneguk air di gelasnya, berusaha menetralkan emosinya. Menatap haechan yang terus menahan tangisnya agar tidak pecah, menahannya agar ia tak mengeluarkan sedikitpun suara ataupun isakan dari mulutnya

"cepatlah naik dan tidur. Masalah ini akan ku bicarakan dengan manager hyung dan hyung-hyung yang lain"

"dan ya, kau harus memperhatikan dirimu saat di luar. Tutupi wajah mu. Agar hal seperti ini tak terulang lagi"

"i-iya"

Haechan naik ke atas dan langsung berbaring di tempat tidurnya. Ia terus menangis, sampai ia pun tak sadar ia telah terlelap dalam tidurnya. Hari yang berat terulang lagi.

[ NOT SAD - HAECHAN ]

Pagi di dorm 127, semuanya makan dalam diam. Jungwoo yang biasanya mengoceh tanpa henti, kini hanya diam sambil memakan makanan nya.

Yuta awalnya mengernyit bingung, bertanya tanya 'rencana apa lagi yang ia buat?' namun ia mengambil sikap masa bodo. Dia lebih baik tak terlalu meliriknya

"hyung, aku dan jungwoo pergi ke tempat dream ya hari ini"

Taeyong yang merasa jaehyun berbicara padanya hanya mengangguk ngangguk menjawab sambil menghabiskan nasi di dalam mulutnya

"kalian ingin menjemputnya?"

"ya"

Taeyong kembali menyuapkan nasi kedalam mulutnya, lalu mengangguk lagi. Setelah nasinya habis barulah ia berucap

"jemputlah, keburu di culik ten dia entar hahah!"

Taeyong sudah tertawa geli di tempat duduknya, sedangkan yang lain hanya tersenyum menanggapi nya. Berusaha tenang. Orang yang duduk di tempatnya itu berusaha setenang mungkin membuka ponselnya

[Someone]

Dia datang kesana. Bawa dia pergi

[Someone]

Cepat bawa dia pergi sekarang !

Cepat bawa dia pergi sekarang !

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

「NOTSADーHAECHAN」

R|210922

NOTSAD ¦ HAECHANWhere stories live. Discover now