TWENTY FIVE - The First Day of Courtship

230K 12.3K 850
                                    

"Itu emang sifat aku. Kamu lupa yang kalau aku seneng bercanda? Jangan jangan kamu baper, ya?"
-BELVA.

•••

BELVA duduk di sofa sembari memakan sarapannya sekarang. Menunggu Nathan yang tak kunjung datang, ia membuka ponselnya dan membuka IGnya yang sudah lama terbengkalai.

Matanya membelalak terkejut. Ia melihat dirinya kini terpampang di media sosial. Dengan cepat ia melihat siapa yang memposting fotonya itu.

Nathan.

❤ 12,065 likes

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

❤ 12,065 likes

Nathan.Alzevin my sweetheart. Please, she is mine, now.

View all 17,976 comments

SalsaM NO! JADI LO UDAH JADIAN!?

GitaV Nggak boleh! Lo cuman punya gue, huhu.

Lina Lo utang penjelasan sama gue @Belva.Adrn

Hanna Bangsul. Cogan gue berkurang!

CacaMete Anjir! Udah sold out deh!

Michael. Gile, bro! Besok mie ayam pak Dadang ye.

Gio.F Woy kutil kuda! Selamat, njeng! Akhirnya lo nggak jomblo egen!

Nathan.Alzevin Berisik, nying. @Gio.F

MamakBeti Nathan! Mengapa kau menduakan ku?!

SuleKedele Kuy, susu kedelenya! Enak euy!

Yura. Plis, lo punya gue, Nath:'

Hatersorangpacaran Woy! Gue ramal lo berdua putuh cepet!

Hatersorangpacaran typo, putus.

Nathan.Alzevin Ngetik aja nggak bener. Pergi lu.

DahliaV GAK TERIMA WOY! PUTUS!

FIAH. GAK COCOK WOY.

Kutilbadak Nathan, bagaimana dengan pernihakan kita!?

Kukutapir. Dia akan menikah denganku! @kutilbadak

Asri. Kapan post foto sendiri kak?

Kencurdapur Aku nggak berarti ya bang? Apalah dayaku yang hanya remahan kencur dapur:'(

Paladapur Sudahlah. Kau denganku saja. Dia sudah memiliki cabe sendiri @Kencurdapur

Akangsayur Dibeli sayurnya neng! Cabe sama terongnya masih seger euy!

SelangkanganMiper. Kurang cantik apa diriku? Padahal aku sudah menjaga keperawananku selama ini..

PewangiBauKaki. Kaki bau sampe pengen muntah? Disini ada solusinya, chay!

My Cold Boyfriend (SUDAH TERBIT)Where stories live. Discover now