1. Pulang

54.6K 2K 115
                                    

Happy Reading!!!

<3

***

Penerbang dari Paris ke Indonesia sudah landing 2 jam yang lalu sedangkan gadis cantik yang kini berpakaian santai dan memakai kaca mata hitam di hidung mancungnya itu tetap menunggu seseorang untuk menjemputnya. bisa di panggil namanya Starla Amerta Cameron

Sudah lebih dari satu jam Starla menunggu sosok orang yang akan menjemputnya ini. Tetapi orang yang ia tunggu belum melihatkan batang hidungnya sama sekali. karena sudah kesal menunggu. Starla langsung meraih benda pipih yang berada didalam tas brand nya

"LO DIMANA SIH CAPEK NI NUNGGU!" Bentak Gadis itu setelah nada disambungkan ke teleponnya.

"Gua udah sampai lo dimana?" Jawab Orang didalam telepon.

"Gua di Cafe ,dekat pintu masuk Utama" jawabnya.

"Okay gua otw" jawabnya lalu mematikkan panggilan itu.

Setelah beberapa menit menunggu akhirnya orang yang ia tunggu-tunggu dari tadi akhirnya dapat ia melihat batang idungnya.

***

Setelah memasuki Cafe, pria itu langsung menelusuri semua padangnya dan mencari orang yang harusnya ia jemput satu jam yang lalu. Setelah menemuinya. Pria itu langsung menghampiri Starla, yang sedang duduk dan meminum Americanonya.

"Lama lo!" Ketus gadis itu setelah orang yang dari tadi ia tunggu cengengesan menghadapnya.

"Maaf" jawab orang itu.

"Yaudah, pulang yuk , capek gua" jawab Gadis itu berdiri dan langsung mengambil tas dan jalan duluan meninggalkan pria itu dibelakangnya.

"Ck, emang dia tau mobil gua dimana?" Ujar Cowokitu melihat punggung gadis yang tadi masih kesal padanya.

Tak berselang beberapa detik Starla membalikkan tubuhnya."Mobil lo pakir dimana?" Tanyanya yang sudah didepan pintu keluar cafe.

"Kan?" Batin Cowok tadi.

"Ikut gua" jawab Pria itu . Yang membuat Starla hanya mengikut.

Starla terus mengikuti pria yang ada ikatan keluarga dengannya dari belakang. Dan orang ini juga yang selalu peduli dan memperhatikannya setelah keluarganya yang dulu, berubah drastis padanya. Yaitu Elrangga Valenzo.

Walaupun ia lebih tua setahun dari Starla , gadis itu enggan memanggilnya dengan panggilan Kakak atau Abang.

"Mobil baru nih?" Puji Starla melihat Mobil jeep yang keren menurut Starla.

"Baru 5 hari" jawabnya sombong yang cuma di angguki oleh Starla.

"Anak orang kaya mah bebas" sindir Starla lalu memasuki mobil itu disusul Rangga setelah ia memasuki koper Starla ke bagasi.

"Are u ready baby girl!" Teriaknya yang ingin menjalan kan mobil itu.

"Dih! Jangan panggil gua kayak begitu! Najis!" Ketus Starla lalu membalikkan matanya malas.

SHE IS STARLA (END)Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang