LIMA

6K 241 0
                                    

Tidak ada yang menyakitimu,hanya saja kamu yang terlalu berharap lebih pada dirimu sendiri.

~Azmi Rohadatul

"kak Ayo ih cepet ntar Mamaku nungguin gimana Ayo kak Ihh"sahut Keira Langsung menarik tangan Rey.

"iya sabar bentar Keira"sahut Rey sembari tersenyum.

"Kak mama Mana ya kok belom dateng sih,katanya bentar lagi"ucap Keira memelas.

"yaudah tunggu aja mungkin bentar lagi kei"sahut rey.

Beberapa menit telah berlalu tanpa ocehan keira.

"raa Ayo bangun,mama mu mau dateng bentar lagi Ra"sahut Rey membangunkan Keira yang tidur sembari bersandar dibahu bidang milik Rey tersebut.

"Eunghhh...iya iya"sahut key mengucek matanya,lalu mengedarkan pandangannya Dan berdiri "mamaaaaaaaaa......"sambar kei Langsung memeluk tubuh wanita Itu yang masih menggunakan Baju PDL tentara AD Dan menjingjing blezer berwarna putih.

"Keiraa...mama kangennn banget sama kamu nak,gimana kabar kamu?"ucap mama Keira.

"baik ma,oh iya kenalin ma ini temen Aku,,kak rey,,kak Rey ini mama"ucap Keira sumringah.

"Saya Rey tante.."sahut Rey menyalami tangan mama Keira.

"kok temen sih?bukannya pacar ini?"sahut mama Keira terkekeh pelan Dan memasuki Mobil milik Rey.

"yaa calon mungkin tante"tambah rey.

FLASHBACK ON~

Keira Dan Rey Sedang menonton film toys story ya film kartun kesukaan keira Dan tiba tiba deringan kecil terdengar dihandphone Keira,kemudian ia mengangkatnya.

"assalamualaikum ma,mama baik baik aja?Keira ini lagi nonton sama temen kei"ucap keira pelan.

"....................."

"Mama bener pulang sekarang?yaudah kei jemput dibandara ma,see you ma"sahut Keira mematikan handphone nya.

"Kakkk..."ucap Keira melihat Rey yang sedang fokus melihat film tersebut.

"hmm"-Rey.

"kak em Aku pulang duluan ya mamaku mau datang Aku harus jemput mama kak,maaf ya kak"ucap Keira sembari berdiri Dan keluar dari bioskop tersebut.

"ehhh raa tungguin Napa"ucap rey memberhentikan Keira.

"Aku anter kamu,kamu gak boleh sendirian Mana kamu tu cewek lagi"ucap rey membuat pipi Keira blushing seketika.

"yaudah ayo!!"...

FLASHBACK OFF~

"Makasih ya kak udah mau nganterin kei sama mama"ucap Keira tersenyum.

"iya kei,eh iya besok berangkat sekolah bareng ya Aku jemput"ucap Rey sembari menancapkan gas Dan pergi dihadapan keira,ya mau gimana lagi Keira tidak bisa membantah apapun.

🌼🌼🌼

"Pagii Keira"sambar Rey yang sedang bersandar dipintu Mobil yang berwarna merah Itu.

"udah yuk berangkat kak kesiangan loh nanti"sahut Keira,Rey hanya menggangguk.
______

Keira POV

"Eh kei gue mau nanya boleh gak?"sahut kak Rey ditengah makannya saat istirahat.

"boleh kak"ucap Ku penuh penasaran sembari meminum jus buah nagaku.

"gue pengen Nembak seseorang"ucap kak rey dilanjuti suapan kedalam mulutnya,seketika aku aku antusias,Aku harap dia Nembak aku (yhaaa ngarepp banget lu kei😆😂).

"Siapaaa kak?"sahutku penuh semangat.

"em,,,kalo gak Salah dia tuh suka sama kartun,kartun kesukaannya toys story,kamu Tau gak siapa?"sahut Rey tersenyum,hahh masasih kak Rey suka sama Aku,tapi iya Aku kan suka toys story,fiks Aku deh,sahut batinku penuh kepercayaan.

"Kamu Tau kan Anak kelas 11 jurusan IPS itu,namanya Reva kamu Tau kan?"sahut kak Rey memelankan suaranya.

seketika aku diam tidak bisa berbicara apapun,jujur Aku kecewa saat kak Rey berbicara seperti itu,tapi apalah dayaku,ingin rasanya Aku pergi dari tempat ini Dan menangis sekencang kencangnya!

"Em,iya kak Aku tau,kak Rey cocok banget kok sama kak Reva,secara kan kak Reva cantikk,jadi kakak kapan mau Nembak kak Reva?"ucapku tersenyum dan menutupi Rasa sakitku.

"besok...ya besok gue bakal Nembak dia dilapangan basket,kamu besok bisakaan datang kesana?itung itung jadi saksi ngungkapin perasaan gue ke Reva!"sahut kak Rey sangat antusias sangat sangatt antusias malah.

Aku Hanya menggangguk Dan tersenyum canggung Dan berdiri.

"aku izin ke kelas ya kak,udah bagian masuk kelas ini"ucapku meninggalkan kak rey.

Akupun Langsung berjalan menuju kelas dengan Mata sedikit sembab ya sebelum aku benar benar kekelas Aku pergi ke Wc mungkin Aku disana menangis selama 15menit.

aku berjalan dengan sedikit lunglai Dan memasuki kelas yang selalu ribut,Aku duduk dikursiku Dan menenggelamkan wajahku diantara kedua tanganku,yaa rasanya aku kecewa atau entahlah,perasaanku hancur,sehancur hancurnya buat apa coba kak Rey ngasih perhatian ngasih Itu ini ke Aku kalau dia... arghhhh rasanya Aku benci Hari ini.

.
.
.

Jangan lupa vote Dan Komen🙏

MY LETTU  | PROSES TERBIT |Where stories live. Discover now