Part 25 : Ngedate?! (2)

1.1K 68 4
                                    

Happy Readings!
Jangan lupa vote dan comentnya 💖

Dan juga gue pernah bilang kalo gue gak jamin lo gak bakal sakit hati, oleh karena itu hari ini gue bilang, kalo lo sampai sakit hati karena gue, artinya gue lebih dulu sakit hati sebelum lo merasakannya, Mine. Gue berharap gue gak bakal bisa bikin lo sakit hati, Mine

-Jezza Youriko Sanjaya-

Setelah hampir 1 jam Youriko bersemedi membersihkan diri di kamar mandi, ia akhirnya keluar dengan handuk yang tanggalkan dari pinggang sampai lututnya

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Setelah hampir 1 jam Youriko bersemedi membersihkan diri di kamar mandi, ia akhirnya keluar dengan handuk yang tanggalkan dari pinggang sampai lututnya. Ia pikir Jasmine telah keluar dari kamarnya. Ternyata gadisnya itu malah tertidur di meja belajar yang tak pernah Youriko gunakan sebagaimana mestinya. Youriko hanya menyinggung senyumnya. Ia langsung mengambil pakaian ganti dan menggantinya di kamar mandi.

Tak lama ia kembali melihat Jasmine.
Youriko memindahkan Jasmine ke kasurnya tadi,

“Lo beneran setuju ngedate di kamar ya, Mine.”

"Atau lo lebih milih ngedate sama kasur gie daripada guenya."Bisik Youriko yang tentu saja tidak bakal di dengar Jasmine, karena dipastikan Jasmine tertidur pulas.

“Lo makin cantik, gue makin gila, Mine.” ucap Youriko yang mengelus pipi halus Jasmine.

Youriko sedikit bingung, mengapa Jasmine sering kali tidur secara tiba-tiba. Beberapa kali, ketika Youriko mengantar Jasmine pulang ke rumahnya. Jasmine tertidur di punggungYouriko. Youriko malah berpikir bahwa pacarnya itu memiliki penyakit tidur lagi. Tak mau terlarut dalam pikirannya, Youriko menghubungi cakapar(calon kakak ipar)-nya, Zero.

“Halo, lo lagi sibuk gak, Ro?” tanya Youriko begitu panggilan terhubung dengan Zero.

Gak ada sopan santunnya amat lo, gak gue restuin juga lo sama adek gue!” sahut Zero di seberang sana.

“Gue gak suka basa-basi, sorry. Gue mau tanya nih, Jasmine sakit apa, Ro?” tanya Youriko to the point.

Eh, dia kenapa? Panas? Demam?” Tanya Zero beruntutan.

“Nggak, gue Cuma mau tanya, kenapa Jasmine sering ketiduran?” tanyanya.

“Gue sering liat dia ketiduran, dan sekarang ia malah tidur.” Tambahnya.

Oh, itu. Gue kira apaaan dah. Lo tau kan, Jasmine itu anaknya aktif, dia ikut ekstra sana-sini. Ditambah lagi, dia juga harus fokus di pelajaran. Adek gue juga sering belajar sampai larut malam. Dia juga udah biasa, tidur di meja belajar. Intinya ia selalu merasa kelelahan.” Jelas Zero.

Youriko terdiam.

“Oh, gitu. Thanks infonya” ucap Youriko.

Your Mine My MineWhere stories live. Discover now