1. ICE GIRL

11.1K 441 5
                                    

Suara ricuh para siswa/siswi sekolah SMA Harapan Bangsa ini sangat terdengar di telinga Gadis ini. Gadis ini sedang berjalan mencari ruang Kepsek. Ia anak baru yang akan masuk ke sekolah milik Ayah nya. Nama Gadis ini adalah Sarah Alfira Jonathan.

Sarah Alfira Jonathan yang sangat akrab dipanggil Rara ini, berjalan menyusuri koridor sekolah yang sangat ramai dengan Murid-murid SMA Harapan Bangsa. Wajah nya yang cantik, imut, rambut nya yang hitam pekat dibiarkan tergerai bebas, bibir nya yang pink alami yang tipis dan sexy, mata coklat terang nya, serta tubuh nya yang mungil itu menarik perhatian Murid yang berada di koridor. Banyak yang heran siapa Gadis yang sedang berjalan dengan tanpa senyuman diwajahnya itu.

Rara, Gadis ini pindah dari Kalimantan. Ia pindah ke Kalimantan saat ingin menduduki kelas 1 SMP. Saat ia lulus SD, Oma dan Opa nya langsung menarik nya ke Kalimantan. Dengan alasan tak ada yang menemani mereka, ya walaupun ada pembantu di rumah nya. Tapi tetap saja membuat mereka kesepian di rumah nya. Liza dan Jonathan, Ibu dan Ayah Rara setuju mendengar permintaan orang tua dan mertua nya itu.

Mereka mengirim Rara ke Kalimantan dan menyekolah kan Rara di sana. Rara bersekolah sampai kelas 2 SMA. Setelah itu ia pindah kembali ke rumah ibu dan ayahnya. Ini alasan ibu nya, Liza ingin Rara kembali ke rumah, karena ia tak sanggup pisah cukup lama dengan Rara. Rara pun pulang ke rumah tepatnya di Jakarta.

Rara masih berputar-putar mencari ruang Kepsek. Saat setelah lama ia berputar-putar, akhir nya ia menemukan ruangan Kepsek. Ia mengetuk pintu dan mengucap kan salam ketika sudah diperbolehkan masuk.

Tok Tok Tok

"Assalamualaikum." Ucap nya dan masuk ke dalam ruang Kepsek dengan wajah datar dan dingin nya.

"Waalaikumsalam. Sarah Alfira Jonathan?" Tanya Pak Ratno — Kepsek tersebut menyebutkan nama Rara.

Rara mengangguk menjawab pertanyaan dari Pak Ratno

"Oh ya sudah. Ayo ikut bapak ke kelas kamu." Ujar Pak Ratno itu kepada Rara dengan senyum.

Rara lagi-lagi mengangguk dan mengikuti Pak Ratno yang berjalan di dahulu di depan nya. Saat sampai di depan kelas XI IPA 1, Pak Ratno mengetuk pintu kelas yang terbuka. Membuat perhatian orang yang di dalam nya beralih ke pintu. Termasuk Guru yang sedang mengajar di sana.

"Assalamualaikum. Permisi." Ucap Pak Retto sambil mengetuk Pintu. Kemudian Pak-Ratno masuk, tapi tidak dengan Rara. Dia tetap di luar kelas

"Waalaikumsalam." Ucap seluruh yang ada di kelas XI IPA 1.

Bu Lita—Guru yang mengajar di XI IPA 1, itu pun beranjak dari kursi nya dan menghentikan aktivitas mengajar nya sebentar.

"Ada apa ya Pak?" Tanya guru itu sopan.

"Jadi begini, saya ingin mengantarkan murid baru di kelas ini. Murid ini anak nya Pak Jonathan yang kemarin datang ke sini." Jelas Pak Ratno. Bu Lita mengangguk paham. "Ayo nak sini masuk!" Ujar Pak Ratno pada Rara.

Tuk Tuk Tuk

Suara sepatu Rara terdengar di telinga murid XI IPA 1 ini. Rara masuk ke dalam kelas tersebut. Ia masuk menghampiri Pak Ratno dan Bu Lita. Langsung saja ia menghadap ke arah murid-murid yang sedang duduk.

Seketika suasana kelas yang hening menjadi ricuh. Semua orang terpesona melihat kecantikan wajah Rara. Ada yang memuji, menghujat bahkan ada yang mengomentari Rara dari ujung rambut sampai ujung kaki.

"Ya allahhhhh, bidadari di surga mu hilang satu!"

"Huihhhh idung nya mancung banget yak. Pengen gue punya hidung yang kayak begitu."

"Elu nya aja yang pesek kutil badak!"

"Ihh sok cantik banget deh. Lebih cantikan gue!"

"Ya Allah matanya membuat ku tak bisa lepas untuk selalu menatap nya."

"Elah lebay lu kulit gajah!"

"Emm hidung nya mancung, emm mata nya coklat terang, rambut nya hitam lekat dan panjang, bibir nya pink alami dan sexy, cocok jadi model sih!" Ujar salah satu siswa laki-laki yang mengomentari Rara bak nya seorang juri.

"Kamu lah makhluk tuhan yang tercipta yang paling cuntaq🎶"

"Eh kutu anoa malah nyanyi lo elah."

"Yee syirik lo mah kulit kacang!"

Begitulah pendapat dari anak kelas XI IPA 1, untuk mengomentari Rara. Mendengar suara ribut, Bu Lita langsung saja menghentikan keributan.

"Sudah anak-anak diam!" Ucap nya. "Mmm baiklah Pak Ratno terima kasih sudah mengantarkan anak murid ini." Ucap Bu Lita sambil tersenyum.

"Iya kalo begitu saya permisi." Ujar Pak Ratno dan berlalu pergi setelah mendapat jawaban.

Kini Bu Lita beralih ke Rara yang masih memandang keluar pintu. "Baiklah, Sekarang kamu perkenalkan diri kamu dulu ya!" Ujar Bu Lita dan tak lupa senyum nya.

Rara mengangguk dan memperkenalkan diri nya.
"Saya Sarah Alfira Jonathan. Panggilan Rara." Ucap nya dengan singkat, padat, jelas, dan datar.

Semua yang ada di kelas terlongo mendengar penuturan singkat dari Rara. Sungguh sangat singkat gadis ini berbicara. Bu Lita pun terlongo tak percaya. Ternyata anak dari Pak Jonathan ini sungguh irit dalam berbicara.

"Ehh buset singkat amat dah kenalan nya. Kayak hubungan gue ama dia."

"Lebay lo dasar kutu rambut!"

"Yee apaan sih lu tai!"

"Pindahan dari mana?" Tanya seseorang murid kepada Rara.

"Kalimantan." Ucap nya tetap dengan nada datar nya.

"Baiklah Rara. Kamu bisa duduk di sebelah Risa ya. Itu  di sana ya." Ujar Bu Lita sambil menunjuk ke bangku paling pojok sebelah kanan nomor 4 dari depan.

Rara mengangguk dan berjalan arah tempat duduk nya. Kemudian ia duduk dan fokus ke depan.

"Haiii!!! Kenalin nama gue Risa Zaskia Delando." Ucap seorang Gadis di sebelah Rara dengan senyuman nha

Rara menoleh dan melihat Risa sudah mengulurkan tangan nya. Ia langsung membalas uluran tangan Risa dan mengucap kan nama nya. "Rara."

"Eh Ra. Ntar ngantin bareng yuk! Sekalian gue kenalin sama sahabat gue." Ucap Risa kepada Rara yang fokus ke depan.

Rara menoleh dan mengangguk. Kemudian fokus lagi ke depan untuk mengikuti pelajaran.

Risa menggerutu kesal di batin nya. Kenapa calon teman baru nya ini sangat datar, dingin, cuek, dan tak banyak bicara sekali.

'eh buset ini anak baru bisa ngomong gak sih? kalo gak bisa tadi dia nyebut nama nya. nih anak irit banget sih bicara nya, emang begini kali ya? Auk ah!' gerutu batin nya dengan kesal.

° ° °

Cerita pertama hehe makasih vote nya, maapin typo nya🙂
.
.
.
.
.
.
.
.
NEXT!

INI ADA YANG AKU HAPUS BEBERAPA KATA DICERITA INI YA.

ICE GIRL (END)Where stories live. Discover now