EPS. 24 | Mansion Sanjaya

345 17 2
                                    

Double Update Guyss!!😁
-----------------------------------------------
Happy Reading..

Keesokan malamnya, keluarga Laura sedang bersiap-siap untuk berangkat ke rumah utama Sanjaya...

Keluarga Laura juga ingin bersilaturahmi dengan keluarga Farhan. Karena selama Farhan dan Kinan bercerai, mereka jarang bertemu dan masing-masing sibuk dengan urusan pekerjaan...

Hingga akhirnya ada waktu, maka ia akan menyempatkan waktunya buat bersilaturahmi dengan mantan besan nya itu...

Laura dan Kinan tampak cantik memakai pakaiannya, mereka berdua terlihat anggun dan elegan..

Laura dan Kinan tampak cantik memakai pakaiannya, mereka berdua terlihat anggun dan elegan

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Outfit Laura

Outfit Kinan

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Outfit Kinan

Hingga akhirnya mereka berangkat dengan tiga mobil, satu mobil yang di kendarai oleh ayah Laura dan Kinan, satu mobil di kendarai Laura, dan satu mobil lagi yang dikendarai oleh Kinan..

Mereka cuma ingin mengendarai mobil nya saja, awalnya juga Laura tak di perbolehkan. Namun, karena Laura keras kepala akhirnya kedua orangtuanya dan kakak nya itu mengizinkannya...

Hingga tibalah mereka di Mansion utama keluarga Sanjaya. Mansion bak seperti istana itu membuat Laura kagum. Karena pertama kalinya ia datang ke rumah keluarga besar Farhan...

Maid maid yang menyambut kedatangan mereka, banyak juga yang kagum dengan kecantikan Laura dan Kinan. Namun, mereka berdua menanggapi nya dengan senyuman saja...

Akhirnya mereka tiba di ruang keluarga, di sana banyak sekali kelurga Farhan yang menyambut keluarga Laura. Dan sekarang Laura merasa gugup dan canggung dengan keadaan saat ini..

Hingga keluarga Laura dipersilahkan duduk, dan di hidangkan minuman dan kue kue di atas meja. Lalu, mereka bertemu dengan seseorang yang ingin bertemu mereka...

KAKAK IPAR KU, MENCINTAI KU | On Going Where stories live. Discover now