Karina, We Love You!

By EmeraldBlueD14

481K 65.5K 8.5K

Karina yang bertransmigrasi ke dalam tubuh Karina Lauvrina Ferdinand, seorang tokoh figuran dalam novel 'Cint... More

1. un: cychwyn
2. dau: cael gafael
4. pedwar: adennill ymwybyddiaeth
5. pump: ymwybyddiaeth
6. chwech: carwriaeth
Side Story Karina; True Crime 01
7. saith: dant y llew
8. wyth: gwydr awr
9. naw: ffordd i fyny'r bryn
Side Story 2; Tentang Anna
10.1. deg. un: yn haeddu gwell
10.2. deg. dau: Rwy'n gwybod fy mod yn dy garu di
11. un ar ddeg: tad
12.1. deuddeg. un: gwaed pur
Cast
12.2. deuddeg. dau: bod yn hysbys
Side Story Karina; True Crime 02
13. tri ar ddeg: cyfarfod cyntaf
14. pedwar ar ddeg: yr arogl dau deulu
15. pymtheg: yr un peth ond yn wahanol
16. un ar bymtheg: addasu i chi
17. dwy ar bymtheg: gwledydd zaterliter
18. deunaw: am y tro cyntaf, mae'r teimlad hwn yn teimlo cystal
19. pedwar ar bymtheg: sychwch fy nagrau
20. ugain: ein plant
21. un ar hugain: y gweithdrefnau
22. dau ddeg dau: ein un ni o'r diwedd
23. dau ddeg tri: mynd yn gyhoeddus ac mae'n iawn
Cast 2
24. pedwar ar hugain: dim ond y teimlad
25. pump ar hugain: ein cusan gyntaf
26. chwech ar hugain: madarch a siocledi
27 dan 28. dau ddeg saith ac wyth ar hugain: dechrau clan Apollo yn Zeterlite
29. naw ar hugain: yn y dref gyda dad
30. deg ar hugain: wps mae'n troi allan
31. tri deg un: mae'n fwystfil
32. tri deg dau: teulu o'r ddau
33. tri deg tri: dadeni clan Ferdinand, yr etifeddion
34. tri deg pedwar: tannau coch daphne ac apollo
35.1. tri deg pump. un: tua amser (about time)
35.2. tri deg pump. dau: trit bach
36. tri deg chwech: mono
37.1 tri deg saith. un : calonnau croma (chroma hearts)
37.2. tri deg saith. dau: dau Ileuad (two moons)
Cast 3 (Last Casts)
38. tri deg wyth : coddod anialwch
39.1 tri deg naw, un: ffoniwch fi beth rydych chi ei eisiau
[2 - 39.2] Hyacinth
Little Closure and New Beginning.

3. tri: dim ond ceisio

20.1K 2.8K 283
By EmeraldBlueD14

8 bulan kemudian.

Saat ini Karina tengah berada di butiknya, mengurus beberapa apparel new arrival yang siap untuk di pakaikan ke mannequinn di estalase depan butik.

Salah seorang sahabatnya dari masa high school yang kini menjadi designer kenalan Karina dari warehouse pusat, Nindy, menemaninya dikarenakan Nindy yang khawatir tentang perut Karina yang semakin membesar saja. Seolah akan segera meletus. Ceritanya sih, si Nindy berencana menjadi sahabat siaga 1. Lol.

Saat ini butik Karina sepi dikarenakan 2 pekerja nya yang tengah berada di warehouse pusat untuk rebutan produk katalog yang paling diminati pelanggan butik. Maklum saja, setiap cabang butik harus aktif merayu sales associates agar butik mereka mendapat jumlah produk best seller terbanyak. Maklum, kadang assisten director suka menyuruh pengrajin warehouse seenakjidat mereka dalam menyetok banyaknya produk tanpa peduli apakah produk itu limited,best seller atau bahkan overload produk yang kurang diminati.

Sedangkan satu pekerja butik Karina yang tersisa harus merelakan waktunya untuk menginap di rumah sakit karena demam tinggi. Karina hanya bisa menatap lesu pekerjaan nya yang menumpuk di butiknya. Ternyata membeli sebuah cabang butik cukup melelahkan juga. Sebelumnya Karina mengira, pekerjaan di butik tidaklah banyak. Tapi ternyata butiknya ini cepat kehabisan stok dan perputaran produk butiknya sangat cepat sekali. Sehingga menyebabkan ketiga pekerjanya sering mengambil overtime paid di butiknya. Karina sebenarnya sangat bersyukur atas semua pencapaian ini, namun downsidenya lowongan pekerjaan yang dibukanya masih sepi peminat karena terlalu tingginya kriteria pelamar. Terlalu banyak pula pelamar kerja yang terlalu needy untuk melayani ibu-ibu sosialita yang suka manja berlebihan.

Sebenarnya kebijakan pemerintah Kota N cukup baik dalam memberi bantuan bagi masyarakatnya. Beberapa dana bantuan seperti persenan 20% biaya sewa apartemen, biaya anak, dan biaya kesehatan yang ditanggung lima puluh persen dari budget maksimal. Biaya bantuan ini mencakup biaya berobat, ongkos dokter, biaya rawat inap, hingga biaya laborat dan roentgent.

Akan tetapi, bagi pekerja bergaji umr, bantuan biaya kesehatan yang dipersenkan acapkali terlalu sedikit untuk biaya kesehatan yang terlalu mahal di kota N. Apalagi biaya persalinan dan perawatan pasca melahirkan. Biaya ini sangatlah mahal. Belum termasuk kursi roda atau perlengkapan sarana lainnya.

Untuk itu, memiliki pegawai yang sakit, Karina harus mampu memberikan motivasi pegawai/pekerjanya agar tidak pusing memikirkan mahalnya biaya rumah sakitnya dan mau di rawat dirumah sakit selama beberapa hari.

Apalagi kondisi Karina yang nampaknya akan segera melahirkan pula tidak cukup mampu untuk memberi motivasi bagi pegawainya yang sakit, karena dirinya sendiri tengah membutuhkan sokongan motivasi karena terlalu banyak overtime schedule yang dimilikinya. Untung saja Karina rutin mengonsumsi penguat kandungan dan vitamins dari sistem selama masa kehamilannya ini. Kalau tidak, jadwal kerja Karina yang gila-gilaan mungkin akan dengan mudah menumbangkan bumil muda sepertinya.

Selama delapan bulan ini, usaha-usaha lain yang dimiliki Karina berkembang pesat, dari Cafe yang selalu ramai pengunjung, parfume outlet yang sering kali menerima custom class untuk resep parfume tertentu, dan pesanan parfume yang membludak karena mendekati holiday seasons. Parfume yang best seller masih diminati masyarakat kota N sebagai gift yang diberikan pada musim liburan, hari raya maupun souvenir pernikahan kelas atas.

Untuk lembaga kursus musik milik Karina, kini mendapatkan delapan puluh orang anak didik. Jumlah ini tentunya sangat banyak, mengingat biasanya untuk lembaga kursus privat hanya menerima sekitar sepuluh anak murid saja. Kini, pengajar freelance di lembaga kursus Karina sudah mencakup tiga puluh dua orang pengajar dan 4 orang pengajar tetap termasuk Karina yang terpaksa mengurangi jadwal mengajarnya agar tidak terlalu kelelahan menjelang waktu persalinan.

"Hei Rina, mengapa kau diam saja? melamunkan apa?" tanya Nindy yang heran melihat Karina hanya berdiam melamun sambil memegang body mannequinn.

Karina terkesiap lalu tergagap sedikit, "ah. Tidak Nin, aku hanya sedikit flashback mengenai hidupku selama delapan bulan ini, pasca aku diusir dari rumah orang tuaku dan rumah lelaki itu. Ternyata aku bisa berdiri sendiri seperti ini... aku hanya tidak menyangkanya saja. I just.. hah.. it's too overwhelming for me. ..stand alone and do a lot of things...." meskipun dibantu sistem juga sih.. haha. lanjut Karina dalam hati

Mendengar perkataan Karina, Nindy mengerucutkan bibirnya dengan mata berkaca, gadis ini sangat mudah tersentuh oleh perjuangan Karina selama ini. Pasti tidak mudah. batinnya meyakini. "Aku bahkan tidak bisa membayangkan, apa jadinya aku if I walk in your shoes, eonni..."

Sungguh, Nindy tidak bisa membayangkan apa jadinya dirinya bila diusir dari keluarga Adelard diusianya yang masih delapan belas tahun meskipun kini, berkat melihat perjuangan Karina dan berkonsultasi dengan Karina dan sahabat mereka yang lain, Nindy berhasil untuk mengambil magang menjadi designer freelance di kantor Morning Lavender pusat.

Nindy sebenarnya sedikit menyesalkan sifat independen Karina yang bahkan tidak menghubungi Nindy dan sahabat mereka lainnya ketika Karina diusir dari rumah keluarganya dan juga rumah si brengsek yang namanya bahkan tidak ingin Nindy sebutkan.

Dan sebenarnya, untuk Karina sendiri, berkat bantuan sistem, berhasil mengembalikan ingatan pemilik tubuh pada Karina dua bulan setelah menata kembali hidup Karina bersama sistem. Jadi, Karina baru mengingat sahabat-sahabat pemilik tubuh enam bulan yang lalu.

"Sepertinya ini mannequinn terakhir untuk hari ini Nin, sudah cukup malam pula. Sebaiknya kita segera pulang kerumah. Tidak baik untuk mu maupun untuk bayiku jika berlama-lama di luar rumah pada malam hari"

Setelah berpikir sejenak, Nindy mengangguk. Berdiri dari duduk nya dan membereskan barang-barangnya yang berserakan, kemudian mengambil kunci mobilnya.

Ah.. berbicara mengenai kunci mobil,
Selama dua bulan kehamilan besar ini, Karina sudah tidak mengemudi mobil lagi, dan sahabat-sahabatnya pula melarang Rina untuk mengemudi maupun memiliki supir pribadi karena sahabat-sahabatnya yang akan menjemputnya.

Jika berangkat ke butik, maka Nindy yang akan mengantarnya karena pada jadwal Karina mengawasi butik, Nindy libur dari pekerjaannya maupun jadwal kuliahnya.

Jika jadwal Karina ke cafe, maka Winter yang akan menemaninya karena kampus Winter dekat dengan cafenya dan jadwal kuliahnya lumayan senggang pada hari sabtu. Pada hari rabu, saat jadwal Karina mengajar kursus alat musik, maka Giselle yang akan menemaninya karena gadis itu turut menjadi pengajar tetap di lembaga kursus milik Karina. Giselle sebenarnya berasal dari keluarga berada, namun semenjak usianya 17 tahun, Giselle sudah keluar dari rumahnya dan hidup mandiri, karena saudari tiri dan ibu tiri Giselle mirip penyihir berbisa baginya. Kini, meskipun ayahnya mengiriminya uang tiap bulan untuk biaya hidupnya dan biaya kuliahnya, Giselle masih bekerja sebagai pengajar alat musik dan model homeshopping untuk mengisi waktu senggangnya.

Dan apabila Karina ingin pergi ke outlet parfumenya,maka Winter yang menemaninya karena Winter memiliki banyak waktu luang. Baginya yang sudah pintar dan kaya sejak lahir, maka membuang-buang waktu luang dan bersenang-senang tidak boleh untuk dilewatkan! Tidak sedikitpun!. Lol.

..........................................................

Sesampainya di rumahnya, Karina mengucap salam perpisahan pada Nindy yang mengantarnya, dan masuk kedalam rumah dengan disambut teriakan melengking dari sistem kesayangannya.

'Tuan rumah!!! Bagaimana harimu? Ah.. aku merindukanmu tuan rumah! Seharian kau bekerja keras dan melupakanku bahkan menyapaku sekilas saja tidak! Huuh! Aku sebal! kau sunggung kejam tuan rumah!' Kata sistem sok tersakiti. Lmao.

'Astaga sistem... zzzd zzzd zzd.. maafkan aku neee!! Jangan marah marah lah sistem. Kita kan best friend..., iya kan? Hahaha'

'Humph! karena system ini sangat baik hati, maka system akan memaafkan tuan rumah! sebaiknya tuan rumah segera bersiap, menurut hemat system, anda akan melahirkan besok malam pukul 10 malam. sebaiknya tuan rumah menyiapkan perlengkapan yang akan tuan rumah bawa besok segera, dan kirimkan ke rumah sakit besok pagi. Sistem akan mengurus berkas yang diperlukan untuk besok dan menyiapkan kamar rawat bagi anda! jangan lupa minum vitamins dan air kelapanya, system akan menyiapkan mobil penjemput besok pagi, mungkin anda sudah akan mengalami pembukaan satu dan seterusnya. tuan rumah siapkan perangkat bayinya dua buah. menurut system, bayi anda akan kembar! sebagai ucapan selamat melahirkan dari system, besok anda tidak akan mengalami nyeri dan sakit melahirkan, system akan mengirim karma instan untuk ayah bayi anda berupa rasa sakit dan nyeri melahirkan selama 48 jam dimulai dari sekarang, 1.....2....3! ayah bayi sudah mengalami mulas dan nyeri melahirkan saat ini! Humph! ini hukuman dari system karena ayah bayi menolak kehadiran bayinya dan mengusir pemilik tubuh.'

'Astaga system, kau benar-benar kejam. Aku bahkan sudah lupa pada ayah bayi yang ada diperutku. astagajangan lupa besok kirim pesan pemberitahuan bahwa aku melahirkan pada sahabat-sahabatku, oh iya.. sebelum aku menyiapkan keperluanku untuk besok, tolong bukakan biodata bar milikku, aku ingin melihatnya'

Biodata Bar ---- Open

Biodata Pemain

.

.

Username= Karina

Nama Tokoh= Karina Lauvrina Ferdinand

Usia Tokoh= 18 Tahun

Status Tokoh = Figuran, hamil 9 bulan 7 hari

Bar Kehidupan Tokoh =

1. Bar Kepintaran= 90%/100%

2. Bar Keberuntungan= 80%/100%

3. Bar Kecantikan= 90%/100%

4. Bar Aura dan Daya Tarik= 35%/100%

5. Bar Bakat dan Keahlian=

- Melukis

- Menyanyi

- Menari Balet dan Kotemporer

- Alat Musik; Piano, Cello, Biola, dan Harpa

- Kemampuan Bisnis

- Kemampuan sebagai Hacker

- Menguasai 7 Bahasa

.

Bar Kekayaan dan Aset=

-Rumah minimalis sederhana 2 lantai

-Mobil keluarga

-Butik Morning Lavender (High End Boutique)

-Parfume Outlet (High End)

-Mini Café; Coffee and Pattiserrie

-Lembaga Kursus Alat Musik

.

Misi Mingguan =

-Melukis dan menjadi donatur organisasi Smiles for Children

.

.

Koin Sistem yang Dimiliki=

920 Golds koin

48.200 Silver koin

347.000 Platinum koin

4.998.800 Iron koin

,

Laba Bersih dari Usaha (8 bulan akumulasi)=

1. Morning Lavender Boutique = 120.000.000 methys

2. Perfume Outlet = 40.000.000 methys

3. Mini Cafe; Cafee and Pattiserrie= 20.000.000 methys

4. Lembaga Kursus Alat Musik= 32.000.000 methys

Total Laba Bersih= 212.000.000 methys selama 8 bulan usaha.

.

.

'Close' Biodata Bar

­__________________________________
Jangan Lupa Votes dan Comments nya Girlss! Thanks. Yuhuuu...

Almeera Anindiya Putri Adelard

Winter Elfashaa Aishgard

Giselle Aphrodita Dirgantara

Continue Reading

You'll Also Like

97.4K 6.2K 22
Tentang seorang putri dari Kerajaan Crystal yang diramalkan akan mengalahkan raja kegelapan di masa depan yang ingin menguasai dunia, sampai berita i...
9.8M 1.2M 60
"Sumpah?! Demi apa?! Gue transmigrasi cuma gara-gara jatuh dari pohon mangga?!" Araya Chalista harus mengalami kejadian yang menurutnya tidak masuk a...
805K 76.4K 200
Hubungan pernikahan antara He Yang dan Lu Tingfeng dalam ujung perceraian. Lu Tingfeng tidak mencintainya. He Yang telah mencoba ribuan kali, tapi te...
845K 82.7K 29
Kaylan Saputra anak polos berumur 12 tahun yang tidak mengerti arti kasih sayang. Anak yang selalu menerima perlakuan kasar dari orangtuanya. Ia sel...