(14) S E B L A K enak tau..

143 4 0
                                    

🍜🍜🍜

Calling 📞

Dering telepon dari WhatsApp terus saja berbunyi, entah siapa yang berani menganggu sang putri dari tidur lelapnya.

"Haluu?!"

"Bangunn hey udah siang!!"

"Umm" Syasya bergumam pelan sekali, seakan enggan untuk bangun dari tidurnya. Namun ini hari minggu. Tolong garis bawahi bahwa ini hari MINGGU  Syasya harus tetap bekerja, mau tidak mau ia pun terbangun.

Syasya terbangun juga pada akhirnya, lalu ia duduk sembari menyenderkan badan nya tak lupa dengan matanya yang masi terpejam.

"Whoaamm ngantukkk banget si, jam berapa yaa sekarang?  Alexaaaa! what's the time now?"

"Good morning Syasya, it's six past four minutes (06.04 am)"  balasnya, alexa ini bukan manusia loh, Alexa adalah asisten cerdas/perangkat pintar milik Syasya yang di simpan dikamarnya.

"Ouch thanks youu alexaa, luv yuu"

"You are welcome"

✿ ✿

Syasya sudah rapih dibaluti dengan jas putih kebanggaannya, hari ini syasya berniat memesan ojol karna ia yakin di jam segini Nana pasti sudah sampai di rumah sakit. Lagi pula naik motor lebih cepat sampai dari pada menggunakan mobil.

"Dengan mbak Alyssa?" tanya bang ojol yang sudah sampai dihadapan Syasya

"Oh iya betul saya pak, ayok pak berangkat kita ngebut aja yah ngga apapa beneran xixi" balas syasya bersemangat karna ojol yang ia pesan sampai dengan cepat.

"Okai siap mba"

Setelah melewati jalanan kota yang macet padat merayap ini, akhirnya Syasya terbebas dari kemacetan ia lega karna sampai dengan cepat.  07.19 am

Syasya turun dari motor metik milik bang ojol, lalu Syasya  tersenyum dan berucap "Terimakasih pak, sudah dibayar melalui ovo yaa pak"

"Iyaa mbak sama-sama"

Setelah berterimakasih dengan abang ojol Syasya berjalan tergesa-gesa menuju ruangannya.

Sesampainya disana,

Braaakkkk

Nana membawa sebuah tumpukan dokumen yang berasal dari pasien, dan menaruhnya diatas meja Syasya dengan sedikit keras sembari berucap "Analisa datanya 1jam lagi kita mulai op"

Syasya tidak menjawab ia hanya diam menatap datar  wajah Nana. Syasya kaget juga sebal.

Yang di tatap hanya diam saja tanpa rasa bersalah. Nana malah berdecak pelan dan berlalu seenaknya tanpa pamit. Yahh begitulah Nana.

"Nanananana nana nana eh kan malah nyanyi, yuk yuk semangat cari cuan."

Nama : Cahyani Nur Afifah
Berusia 21 tahun
Riwayat penyakit bawaan : - data ini dirahasiakan terkait dengan kebijakan rumah sakit -
Diagnosis : -  data ini dirahasiakan terkait dengan kebijakan rumah sakit -
Tindakan : Op

Syasya fokus membaca berkas berisikan dokumen tentang pasien. Memahami apa yang di deritanya sebelum melakukan operasi.

"Dok sudah waktunya kita mulai op, mari mengganti pakaian steril terlebih dahulu" ucap asisten Syasya, April.

"Ouh iya terimakasih april"

⏰ 3 jam sudah berlalu.

Namun Syasya masih berada di ruang bedah, jam menunjukan bahwa operasi ini akan selesai 7menit lagi.

Sweet DoctorWhere stories live. Discover now