57. Es Krim Homemade

1.2K 88 29
                                    

Ini resep es krim untuk jualan, barang kali ada yang butuh inspirasi untuk jualan. Kalau untuk konsumsi sendiri bisa pakai buah asli, kecuali jika tinggal di perkotaan di mana daya beli masyarakat lebih besar, bisa pakai buah asli, harga menyesuaikan. Ini aku bikin untuk jualan di kampung dan orang sini kebanyakan pinginnya jajan yang murah meriah, jadi bahannya pun menyesuaikan.

 Ini aku bikin untuk jualan di kampung dan orang sini kebanyakan pinginnya jajan yang murah meriah, jadi bahannya pun menyesuaikan

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Bahan :  Air 4 gelas, pop ice satu bungkus, SKM (kental manis) sebungkus, gula pasir 200 gram, pasta strawberry 1 sdt, maizena 2 sdm, TBM 1 sdm

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.


Bahan :  Air 4 gelas, pop ice satu bungkus, SKM (kental manis) sebungkus, gula pasir 200 gram, pasta strawberry 1 sdt, maizena 2 sdm, TBM 1 sdm.

Cara membuat : semua bahan  direbus, aduk-aduk sampai mendidih. Matikan api, biarkan sampai dingin. Masukkan ke freezer sampai setengah beku. Sebelum dimixer, masukkan TBM 1 sdm dalam adonan, setelah itu itu di-mixer sampai mengembang. Masukkan ke cup, simpan di freezer lagi.

Yummy dan lembuuutt... Resep ini dari aguscuguy di YouTube

Food-Art and RecipesWhere stories live. Discover now