25~ Yogyakarta

1.5K 105 12
                                    

❤️HAPPY READING SAYANG ❤️
🍤
🍤
🍤
🍤
🍤

Hari ini mereka semua sedang ada di basecame untuk bersiap menuju ke jogja. Menikmati liburan dan tahun baru.

Mereka setuju untuk menyewa villa yang ada di dekat pantai. Karena, sebagian akan menemani neni di villa. Dan sebagian akan ikut camping di pantai.

Zoe juga sudah meminta beberapa anak buahnya untuk mengawasi keluarganya. Ia tidak mau, disaat ia liburan ada yang memanfaatkannya untuk menyakiti keluarganya.

LAWT kini sudah berada di bandara menunggu pesawatnya. Sesekali juga dihiasi celetukan konyol atta dan perkataan pedas caca. Memang humor mereka receh sekali. Tak lama panggilan untuk penerbangan jogja berbunyi. Mereka segera menuju ke pesawat.

✈✈✈✈

Akhirnya setelah menempuh perjalanan udara maupun darat. Mereka sampai di villa tujuan. Rencana mereka, malam ini akan menginap di villa dahulu, baru besok mereka akan ikut camp.

"Oke, oke. Perhatian anak-anak, untuk budak-budak tadika mesra" ucap atta terkekeh.

"Yee. Lo kira kita si botak apa" sahut dani salah satu anggota.

"Kirain kan. Lagian kalian rempong kayak anak tk" atta tertawa, semuanya diam menatap atta datar.

"Yeee. Tawa napa, hargain gue" dengus atta. Mereka tertawa, bukan terpaksa tapi memang wajah atta yang lucu...

"Udah-udah. Sekarang pembagian kamar" ucap zoe menghentikan tawa mereka.

"Gue sekamar sama caca" celetuk atta.

"Ogah anjir sekamar sama babi" tolak caca mentah-mentah.

"Atta bukan babi ca" ucap farel. Atta yang mendengar itu melihat Farel dengan binar harapan.

"Tapi kadal" lanjut Farel. Semuanya terbahak mendengar itu.

"Melata dong" tambah bella.

Sunggu malah nya nasibmu atta.

"Bunda, atta dinistain" adu atta pada zoe.

"Utututu sayang. Sini sama bunda" ucap zoe melanjutkan dramanya. Atta yang mendengar itu langsung berlari ke zoe

"Eh apaan kamu, enak aja" zee yang tak terima ia membawa zoe ke dekapannya. Menghalangi atta.

"Ibunda dikekepin teros sama ayahanda. Huuuu" ucap atta lalu berbalik ke posisi nya. Mereka semua tertawa melihat drama receh ini.

"Udah-udah. Bagi aja kamarnya" titah Farel. Ia memang sudah lelah.

"Oke. Terserah mau kamar yang mana, yang penting. Laki-laki kamar bawah, perempuan kamar atas. Terserah kalian isi berapa aja" jelas zee kepada mereka.

"Terus lo?" Tanya Farel.

"Gue di atas sama zoe, di kamar yang kedap suara" jawab zee sambil terkekeh.

"Ck, kita nih liburan. Situ malah bulan madu" sarkas atta.

"Biarin kan udah SAH" ucap zoe meledek atta.

"Bau jigong tuh nafas lo" kata atta lalu berlalu pergi menuju kamarnya.

"ATTA" pekik zoe.

Mereka menuju kamar masing-masing. Dengan zoe dan zee yang memasuki kamar mereka. Ia mulai bersih-bersih dan akan keluar nanti saat makan malam.

Dan rencananya juga mereka sedikit membahas tentang acara besok. Terutama neni yang terus membujuk para adam untuk mengizinkannya ikut camping. Padahal beberapa sudah menawarkan untuk ditemani.

Bersatunya 2 Troublemaker (ON GOING) Slow UpdateWhere stories live. Discover now