26. Relationship

5.6K 752 255
                                    

 Long time no C😬








“Jadi, kalian sungguh menjalin hubungan?”

 


Pertanyaan yang terlontar dari haechan membuat semuanya terdiam selama beberapa saat. Tidak mengherankan bahwa bukan hanya haechan disini yang ingin mengetahui jalan percintaan dari mantan ketua osis dengan reputasi terbaik seantero sekolah yang sekarang sedang dalam skandal besar berpacaran dengan berandal yang memiliki sifat berkebalikan dengannya.


Sementara Jeno dan Renjun mencuri curi dengar untuk memenuhi rasa keingintahuan mereka dari Haechan dan mulut besarnya, Lucas tampaknya berfikiran sebaliknya, tangannya mencomot beberapa kentang goreng dan dengan tanpa permisi menyumpal mulut Haechan dengan makanan itu.



“cukup mencari informasinya, ini meja makan”


Lirikan tajam langsung dilayangkan oleh yang lebih muda, mulut yang masih setia mengigit kentang goreng itu mungkin akan memaki pria disebelahnya jika tidak ada makanan di mulutnya.

“tidak apa apa, lagipula dia memang bukan pacarku”


Kedua mata Haechan membola semetara Jeno tidak bisa menahan batuknya setelah tersedak hebat. “TAPI— PERLAKUANMU PADA MARK—”




daddy

 




“Huh?”


Senyum jahil jaemin terbit, sambil menggigit sendok es krimnya dan menatap Mark dengan wajah yang dibuat se-nakal mungkin, Jaemin melanjutkan “—dia sugar daddyku”

 




oh fuck’ mark mungkin tidak akan memiliki muka bertemu dengan orang orang ini lagi. Kedua matanya hanya bisa memejam malu meski pemuda disebelahnya terlihat sama sekali tidak terganggu oleh suasana hening yang ia ciptakan.

 

Haechan tidak jauh berbeda terkejutnya. Dia lupa yang dihadapi saat ini adalah Jaemin dan tingkah absurdnya, jadi kenapa pula dia bertanya macam macam, sudah sangat jelas terlihat bahwa mereka memang memiliki hubungan


“Lalu? Sejak kapan kalian saling mengenal?” tanya Jaemin akhirnya


Pertanyaan secara tiba tiba yang tertuju pada Haechan dan Lucas itu membuat salah satu diantaranya hampir tersedak kentang goreng di mulutnya. Dirinya tampak berfikir keras sambil menendang nendang kaki pria disebelahnya yang terlihat tidak terganggu sama sekali

 


“o-oh, kapan ya honey?”

 


Pertanyaan Haechan sama sekali tidak Lucas indahkan, dirinya masih sibuk dengan makanannya dan pendiriannya bahwa meja makan itu tempat untuk makan, bukan untuk bergosip.

Tapi lama kelamaan, tendangan tendangan pada kakinya cukup membuatnya terganggu sampai akhirnya ia mau menatap orang disebelahnya yang tengah mengedip ngedipkan matanya agar dirinya mau bekerja sama dengannya.


TROUBLEMAKER [Markmin]Where stories live. Discover now