37

694 19 0
                                    

"apa maksudmu mengatakan semua itu, itu aku kan tidak sengaja..."

"masih bisa bisanya kamu mengatakan tidak sengaja?!,aku melihat dengan mata kepalaku sendiri bahwa kamu ini sengaja dari samping dorong mama..!"

"Mama..."

"Pricill?,ada apa sayang?,kenapa kamu kelihatan takut setelah lihat tante kirana?"

"mama...pokoknya pricill mau tante kirana keluar dari rumah ini..!"

"Pricill...alfredo...kenapa dengan kalian?,kenapa kalian tidak mau terima tante juga?"

"karena tante nggak bisa kasih kita adik..!"kata pricill dan alfredo serentak

"keluar kakak sekarang...keluar...!"

"Monica..kenapa dengan kamu?,bukannya kita sudah berjanji untuk jadi sahabat?"

"aku hanya mengikuti peraturan..maaf, kak...aku tidak bisa membela kakak...dan tolong keluar dari sini..."

"Christian...kenapa kamu mau melakukan ini ke aku?,kenapa?!"

"karena kamu telah banyak melakukan masalah keluarga ini..!,itu telah banyak menyakiti aku..."

"gara gara tante...oma..sampai masuk ke rumah sakit selama dua hari..!"

"aku tidak mau melihat mama makin menderita apalagi sekarang orang yang sangat mama cintai sudah meninggalkannya..!,aku tidak mau kamu melakukan hal berbahaya lagi ke mama...lebih baik kamu keluar.!"

Kirana langsung menunjuk ke christian.

"siapa yang sakit aku tanya...hah?!,kita sudah menikah selama 11 tahun...dan pada saat tahun ke 5 aku tidak bisa memberikan keturunan,malah kamu menikah dengan tasya...apa ini bukan salah tasya?!"

"jangan asal bicara..!kamu.."

"aku tahu...ini pasti ada sangkutannya dengan wanita yang bernama erlinda.."

"kamu ini wanita tak waras...ini sama sekali tidak ada hubungannya dengan mama..!"

"Mama sudah putuskan bahwa kamu tidak berhak tinggal disini lagi..."

"Aku tidak percaya itu...mama sangatlah sayang sama aku...mama tidak mungkin berkata seperti itu..!"

Armani sedikit menatap kirana...

"ini pasti rencana kalian...iya kan?!"

"Rencana apa,ran...?!,ini kenyataannya.. tidak ada yang suka dengan kamu?!"

"aku harus membantu kirana setelah dia keluar dari sini untuk membantu aku membalas dendam ke keluarga natanegara.."kata sandra dalam hati

Kirana mendorong koper dan berjalan keluar....

Erlinda melihat ke arah cincin pernikahannya....
"Mas billy..andaikan kamu masih hidup, kamu pasti sangat bahagia karena melihat semua anak kita sudah berpasangan masing masing,dan juga... aku tidak akan kesepian seperti ini..."

"jenny..."

"Wilbert...ngapain kamu kesini?"

"aku ingin kembali bersama kamu dan juga calon bayi kita,jen.."

"Tidak...aku yang akan bertanggung jawab atas bayi ini..."

"tapi jen...dalam tubuhnya ada mengalir darahku...yang menandakan bahwa dia adalah anakku..."

"Wilbert...aku tanya...kenapa kamu waktu itu tinggalkan aku di LA walaupun aku lagi hamil?!,kenapa?!"

wilbert terdiam....

"jangan pernah kembali sebelum aku berubah pikiran dan menelepon kamu"

"baiklah,aku akan selalu menunggumu"

"Jenny...ada apa dengan kamu?"

"kak erlinda..."

"ada apa?"

"kak...wilbert ingin kembali ke aku tapi aku tidak mau..."

"jenny...lebih baik kamu kembali saja ke pelukan suamimu...daripada anak yang akan kamu lahir menjadi anak tanpa ayah... kamu mau?"

"Nggak sih kak...tapi wilbert sepertinya masih belum melupakan rosita..."

"jenny...jangan seperti ini terus...kembalilah ke tempat wilbert sana...tadi kakak mendapat pesan darinya bahwa dia masih mau kembali bersama kamu..."

"kakak serius?"

"iya...coba saja..."

"Makasih kak..."

"erlinda..."

"sandra..ngapain lagi sih kamu kesini?!"

"mama...!!,ngapain lagi sih mama kesini?,mama jika bertemu mama linda akan berantam aja terus..."

"Giselle...ini bukan urusan kamu..!"

"sandra...sandra...,kenapa kamu bisa bisanya kembali kesini sih?!"

"kak erline?,oh iya...aku kesini karena aku ingin berkunjung aja..."

"keluar saja deh...!"

Erline menarik sandra keluar...

"Jen...kenapa sandra takut sekali dengan erline?"

*jenny menceritakan sebenarnya...*

"pantasan saja sandra takut dengan erline gara gara itu saja?"

"iya..."

"jadi...mama yang telah merebut dan membunuh mantan suami tante erline?"

"iya..giselle...tapi jangan tanyakan masalah ini ke mama kamu..."

"ok tan..."

tiba tiba jendela samping terbuka lebar dan angin kencang masuk...
erlinda ingat dengan perkataan billy sewaktu di rumah sakit...

"Erlinda...jika ada sesuatu yang tiba tiba kamu rasakan..itu tandanya aku sudah kembali ke sisi kamu..."

"kak...kakak kenapa?"

"kakak merasa kakak iparmu kembali"

"kak...kakak jangan terlalu memikirkan kak billy lagi...nanti kakak depresi lagi.."

Erlinda melihat keluar jendela lalu berjalan naik bersama jenny...





my husband my best partner [COMPLETED]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang