Kejutan

10.7K 716 3
                                    

Hai semua

Dari kota mana aja nihh?

pembaca lama apa pembaca baru nih?

Gimana suka sama ceritanya ga?

Sebelum baca follow akun Wattpad aku dulu ya

ig kataauliya_
tiktok kataauliya_

Kalian bisa lihat lihat vidio tentang Gus Tampan Imamku dan info info lainnya di akun tiktok sama Instagram aku.

Kamu tak akan pernah menemukan cinta sejati sampai kamu terlebih dahulu belajar untuk mencintai Allah~

"Dijodohin?"


Selamat membaca.

Pukul 4 sore Azkiya baru tiba di rumah, saat berjalan memasuki halaman rumah, ia melihat Uma dan Aba nya yang entah membicarakan apa di teras, terlihat sangat serius.

"Assalamualaikum," ujar Azkiya di lanjut mencium punggung tangan Aba dan Uma nya.

"Waalaikumsalamsalam.

"Ngobrolin apa nih, kok keliatan serius banget?" Tanya Azkiya penasaran.

"Apa tadi, sesuatu rahasia." Jawab Rahman.

"Ohh jadi sekarang mainnya rahasia rahasiaan.

"Nanti kamu juga bakal tau sendiri," ujar Syifa.

"Emangnya apaan sih ba, ma? Bikin penasaran aja,"

"Gak ada apa apa, dari mana aja kamu kok baru pulang?" Tanya Syifa mengalihkan.

"Rahasia."

"Heh!" Tegur Syifa terkejut dengan sikap putrinya itu.

"Kenapa ma?"

"Siapa yang ngajarin kayak gitu?"

"Aba." Ujar Azkiya sambil melirik Rahman.

Syifa menepuk jidatnya sendiri, capek dengan anak satu ini.

"Udah sana masuk, bersihin tubuh kamu itu baru setelah itu sholat ashar, pasti kamu belum sholat kan?" Cerca Syifa tepat.

Azkiya mengangguk dengan kekehan kecil, "Tau aja Uma nih."

Syifa menggeleng pelan kepalanya, "Apa yang gak Uma tau dari kamu?"

"Anan hihi."

Azkiya senyum senyum sendiri, membuat Syifa menatap curiga.

"Kamu sembunyiin sesuatu dari Uma? Kenapa senyum senyum sendiri?"

Azkiya gelagapan, langsung mengubah ekspresi wajahnya menjadi biasa, "Engga kok ma, gak ada yang disembunyiin sama sekali," ujar Azkiya berbohong.

Syifa menghela nafas, "Udah sana masuk!"

"Tunggu dulu,"

"Ada apa lagi?" Geram Syifa.

"Kok tumben Aba udah pulang, ada apa?"

"Rahasia." Jawab Rahman dan Syifa bersamaan.

"Aba! Uma!"

......

Malam ini, di bawah sang rembulan Rahim dan Famyan sholat berjamaah di masjid kampung halaman. Rahim yang mengajak Famyan untuk tahlilan ba'da isya di masjid kampung seperti biasanya.

Gus Tampan Imamku Where stories live. Discover now