(20). sad queen

314 66 10
                                    

⚠Hati-hati typo⚠
Happy reading!











Love of my life, you've hurt me
You've broken my heart, and now you leave me
Love of my life, can't you see?
Bring it back, bring it back
Don't take it away from me
Because you don't know
What it means to me








Suara sendu lagu milik penyanyi legendaris Queen itu mengalun di sebuah ruangan klasik dari dalam sudut apartment mewah milik Wendy.

Si empunya lagi sibuk bergelut sama rasa kalutnya apalagi di layar komputernya terpampang jelas berita terkait pertambangan ilegal di sebuah pulau yang jauh di pelosok Sabang sana.

'Pulau Dawai di jaga ketat beberapa oknum bersenjata tajam'

Headline berita yang bengis itu di luncurin sama salah satu portal berita terpercaya dalam negeri yang bikin Wendy gak bisa berhenti minum bergelas-gelas minuman beralkohol dan cairan bening yang terus netes di pelupuk matanya.

Tepatnya udah 3 hari sejak Wendy di kasih tau kalo Jae akhirnya pergi juga tanpa seijin dia karena ancaman Jaeden yang bakalan resign berhasil ngebujuk Pak Firman buat ngijinin. Bahkan uang yang Wendy janjiin sama sekali gak berhasil nyogok lelaki mata duitan itu.

Dan berakhirlah, Wendy yang di landa prustasi berat karena beberapa headline berita yang makin sadis tiap harinya.






Key

Wen gue di depan pintu apart lo, buka pintunya sekarang!

150994








Balasan Wendy kirim ke sosok di seberang sana yang segera bersahut sama suara pintu yang kebuka dan derap langkah yang langsung menuju ke kamarnya, tapi Wendy sama sekali gak bergeming selain ngelanjutin aksi scroll beberapa portal media berharap Jaeden udah nulis sesuatu di sana walaupun kemungkinannya kecil.

"WENDY ASTAGA!"

Suara Keynan menggelegar di ruangan yang cukup luas itu, tapi Wendy sama sekali gak bereaksi.

Keynan Arsean atau akrab di sapa Key adalah salah seorang brand ambasador dari WB sendiri yang udah Wendy kenal baik sejak bertahun-tahun lalu. Cowok metroseksual berumur 30 tahun yang juga seorang model terkenal akan gaya hidup hedonnya itu jadi salah satu atau mungkin satu-satunya orang yang paling peduli di hidup Wendy setelah Bi Min dan Jaeden, dulu.

"Wen, lo kenapa, hm?" key duduk ngebalikkin kursi Wendy ke arahnya dan nangkup pipi tirus perempuan itu. Mata bengkak, bibir pucat juga rambut berantakkan, Wendy bener-bener keliatan bukan Wendy yang biasanya.

Yang Key bisa terima atas  pertanyaannya cuma isak tangis putus asa yang gak pernah dia liat sebelumnya. Key ngebawa Wendy ke pelukannya dan ngusap lembut punggung sempit perempuan itu.

"Sekarang lo makan dulu, berapa hari lo gak makan?"
































***









Key ngehela nafasnya dalem banget waktu ngeliat hasil makanannya yang enak dan menggugah selera itu sama sekali gak di cicip sama cewek di seberangnya. Wendy keliatan kehilangan separuh jiwanya dan yah, dia keliatan kaya orang gak bernyawa sekarang.


Jurnalis J ( Jae x Wendy ) ✔Where stories live. Discover now