4.🥀

1.2K 143 6
                                    

Seperti janji waktu itu, rose pun mewujudkan nya. Kini dia sudah berdiri di depan kafe kecil milik ketiga gadis yang baik hati.

Mungkin rose datang terlalu dini sebelum toko dibuka. Soalnya sedari luar dia bisa melihat ketiga gadis itu sedang bersih-bersih.

Dia pun melangkah kan kakinya masuk ke dalam kafe itu. Membuka pintu kafe yang menimbulkan bunyi, pertanda bahwa ada pengunjung datang.

"Mohon maaf kafe nya belum bu- eh, nyonya" Hyunsuk dan kedua adiknya berbalik badan dan melihat rose kembali lagi ke kafe milik mereka

"Aduh, maaf nyonya. Kafenya belum buka. Paling setengah jam lagi" merasa tidak enak

"Tidak apa-apa, lagian saya kesini pengen bantu kalian"

"Eh gak usah nyonya. Nanti malah ngerepotin nyonya" tolak Asahi dengan halus

"Jangan panggil nyonya, panggil mama aja" saran rose tersenyum

"Mama ya?" Lirih ketiganya

"Iya, mulai sekarang kalian panggil saya, mama saja. Bagaimana?" Menatap ketiganya dengan mata berbinar

Ketiga gadis itupun mengangguk kan kepala mereka. Pertanda mereka juga setuju. Mereka yang sudah lama kehilangan sosok seorang ibu pun merasa begitu bahagia ketika seseorang menawarkan dirinya untuk dipanggil "mama" oleh mereka.

"Yasudah ayo kita lanjutkan bersih-bersih nya" seru rose semangat

"Tidak usah nyo- mama" Hyunsuk memperbaiki sebutannya karena melihat rose yang melotot kearahnya

"Padahal mama ingin melakukan kegiatan seperti yang kalian lakukan. Bersih-bersih, belajar memasak pesanan, dan melayani pembeli" ucap rose lesu

"Gimana kalo nyo- eh mama masak aja sama Mashi di dapur" saran Asahi

"Em,,, ide yang bagus. Baiklah Mashi, ayo kita memasak. Let's go go go" seru rose semangat sambil memeluk lengan Mashi

Ketiga gadis itu tertawa kecil melihat tingkah lucu sang "mama" angkat mereka. Mashi pun membawa rose ke dapur tempat proses pembuatan segala jenis masakan yang mereka hidangkan.

"Jadi Mashi, sekarang kita akan buat apa?" Rose menatap ke arah Mashi

"Masak apa ya ma..." Mashi dan rose berpikir masakan apa yang mudah untuk dimasak pertama oleh mereka "nah, gimana kalo kita masak garlic bread cream cheese sauce yang lagi viral itu" usul Mashi yang langsung menyiapkan bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat garlic bread.

" Mashi dan rose berpikir masakan apa yang mudah untuk dimasak pertama oleh mereka "nah, gimana kalo kita masak garlic bread cream cheese sauce yang lagi viral itu" usul Mashi yang langsung menyiapkan bahan-bahan yang diperlukan untuk membuat garl...

Ups! Gambar ini tidak mengikuti Pedoman Konten kami. Untuk melanjutkan publikasi, hapuslah gambar ini atau unggah gambar lain.

"Baiklah, mama bantuin ya... Jadi ini apa-apa aja yang mau dilakukan?" Tanya rose sekalian ingin belajar memasak

"Pertama kita harus membuat adonan rotinya ma, kita panggang selama 20 menit. Setelah itu baru kita kasih cream cheese sauce dan garlic butter sauce nya. Terus jadi deh" jelas Mashi secara singkat nya

Dua Hati Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang