45. minta maaf

4.8K 361 20
                                    

HAI YOUNG MOMMY COMEBACK
jangan lupa vote and coment
happy reading all
.
.
.
.

Kini para sahabat rea berada di ruangan nya dengan sean dan alderald di dalam nya

Fajar, pria itu duduk menatap sendu gadis yang sedang mengunyah apel pemberian pria tampan memakai jas kantor dapat di tebak itu adalah alderald.

Dengan memberanikan diri ia berjalan ke arah bankar

"Re.."satu kata pertama kali ia ucapkan, rea mengalihkan pandangannya kepada fajar, dapat di lihat ia menatap fajar dengan tatapan kecewa

"Kenapa? Mau hina gue lagi?"tanya nya dingin, Reno yang paham apa yang akan terjadi segera menggendong sean keluar ruangan takut ada sesuatu yang di dengar

"Om jelek kenapa gendong Sean keluar si"gerutu bocah kecil itu di dalam gendongan reno

"Diem cil"ucap reno, sedang kan Sean hanya menggerutu kesal

"Maaf"satukata lolos dari bibir tebal nya.

"Maaf re..gue keterlaluan"lanjut nya lagi

"Lo ga berhak bilangin anak gue anak haram jar"jawab rea dingin

"Iya gue salah, maafin gue re"fajar ingin menggenggam tangan rea namun dengan cepat alderald menangkis nya

"Gausa sentuh sentuh"ketus nya membuat zura yang berada di sofa menahan tawa

Seketika hening, ruang inap rea mendadak sunyi.

"Gue maafin"rea memecah keheningan di antara mereka

Kini wajah nya tersenyum sumringah, benar kata zura bahwa rea gadis baik ia tak pendendam

"Makasi re"ucapnya kemudian ingin memeluk rea namun dengan cepat alderald menahan nya

"Mau apa?"alderald menatap nya dingin

"E-eh anu bang"ia menggaruk tengkuknya yang tak gatal, perlahan ia memundurkan langkahnya

Semua orang yang berada di ruangan itu tertawa melihat ekspresi fajar

Di sisi lain

"OM JELEK SEAN KENAPA DI BAWA KE TAMAN"pekik nya kesal beruntung di taman ini sepi.

"Sst, bocil suara lo pelanin dikit"reno meringis mendengar suara milik bocah kecil ini

"Lagian Sean di bawa ke sini"gumam nya dengan bibir yang mengerucut kesal, membuat reno gemas melihat nya.

Hening di antara mereka berdua Sean memilih memain seluncuran mini di taman rumah sakit ini.

"Om ayok ayun Sean, Sean mau main ayun ayun"ajak nya menarik kecil tangan kekar milik Reno

Reno mengangguk, mereka bermain ayunan dengan Reno yang mengayun nya

Sesekali Sean tertawa membuatnya Reno ikut tertawa juga, senyum manis terukir di wajah tampan milik nya

Tak lama dari itu, gadis cantik menghampiri mereka

"Sean, mommy manggil loh itu"ucap Abel baru saja datang

"Aaa aunty sean masih mau main"rengek nyad

Abel menghela nafas sebenarnya rea tak memanggil Sean namun ia khawatir terjadi sesuatu dengan ponakan kecil nya ini, maka ia memilih untuk membawa sean kembali lagu ke ruangan rea.

"Bel sini elah, temenin si bocil ini main"ajak reno yang sedang mengayun

"Aunty Abel sini!"

"Kita main apa ya?"tanya sean dengan jari telunjuk di dagu nya membuat ekspresi seperti memikirkan sesuatu hal itu membuat kedua remaja di depan nya ini menahan gemas

"Aha! aunty Abel sama om jelek harus kejar sean kalo sean ketangkep nanti Sean aunty sama om jelek"jelas nya dengan muka sumringah nya

"Deal!"

"Yeay!"

"KEJAR SEAN WLEE"ia tertawa bahagia, Sean bersembunyi di balik seluncuran dengan keringat berada di dahi nya

"Dor!"Abel dan reno mengagetkan bocah kecil itu yang sedang bersembunyi

Dengan cepat Reno menggendong sean di atas pundak nta

"Yahhh Sean ketangkep"keluh nya

Abel dan reno tertawa

"Sesuai perjanjian, sekarang Sean kejar aunty"

"Gamau ah Sean capek"kini gendongan nya beralih seperti gendongan ala koala, Sean menyenderkan kepalanya di pundak kekar milik Reno

"Curang huu"

"Sean capek aunty"rengek nya

"Utututu sini aunty lap dulu keringat nya"Abel mengambil sapu tangan di saku nya.

"Ren duduk dulu biar mudah gue ngelap nya"titah abel

Abel mengelap keringat Sean yang bercucuran di dahi nya, sangat aktif sekali ponakan nya ini

Tak lama mata Sean terlihat sayu, seperti anak ini mengangguk. Pikir Abel

Sean tidur di dalam gendong an reno kepala yang di senderan di pundak kekar milik pria itu

Abel melihat nya tersenyum tipis, ia paham Sean membutuhkan sosok ayah di dalam hidup nya
.
.
.
.
TBC!

HALO ASSALAMUALAIKUM?!

aku telat ya up nya? kelamaan ya? mwehehe maap yaa

gimana ceritanya?

bonus pict sean

HALO AUNTY/UNCLE!✌🏻

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

HALO AUNTY/UNCLE!✌🏻

okey jangan lupa vote coment and share follow juga ya mwehehe

maacii

bye, sampai ketemu di part selanjutnya 👋🏻

salam sayang
-nara💘

YOUNG MOMMY [ ON GOING ]Where stories live. Discover now