Morning, Kila

29K 1K 4
                                    

Hai guys :)

Huhu nangis mau debutin satu anak lagi yang berarti Cloudy Marriage mau tamat beberapa chapters lagi. Tungguin aja yaa, draft nya udah aman kok sampe ending hoahaha..

Check out my another story, okay :))

***

Morning, Kila adalah novel chicklit yang mengangkat tema office romance dengan memperlihatkan tokoh Kila yang berusaha menghindar dari Loka yang selalu menciptakan drama tiap kali bertemu. Baginya, Loka adalah suatu kerusuhan yang mengusik hidupnya yang tenang. Dia menyukai hal-hal berjalan lurus, bukannya berbelok arah seperti saat bersama Loka.

Namun, semakin besar dia dan egonya berusaha menghindari Loka, hatinya berbalik arah mengkhianatinya.

Apa yang akan dia harapkan selanjutnya?


https://www.wattpad.com/story/240799159-morning-kila

Cloudy Marriage [KBM & KARYAKARSA]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang