Chap 17 : Dinner ?

1.1K 83 0
                                    

Jenny terbangun saat ia mendengar suara yang memanggilnya,
"Mosa.."

Gadis itu membuka matanya menunjukkan lensa coklatnya,
"Mosa.. Bangun lah," suara itu tetap memaksa jenny untuk segera bangun. Jenny menghembuskan nafas berat lalu mendudykkan dirinya, ia melihat jam di atas nakas menunjukkan pukul 9.45 pagi,

"Hey, mos.. Selamat pagi. Tidur mu nyenyak sekali !" sapa suara lembut itu,

"Hmm.. Aku masih mengantuk. Kenapa kau membangunkan ku Darl ?" tanya jenny menatap Darel sambil sesekali menguap

"Aku mau mengatakan sesuatu, bisakah kau menolongku ?"

"Menolong mu ? Ada apa ?" jenny terlihat bingung,

"Berjanjilah kau mau menolong ku"

"Hm.. Baiklah baiklah" kata jenny malas,

"Bagus" laki laki itu tersenyum puas, ia duduk di samping jenny lalu.
"Apa kau masih ingat dengan Kate ?"

"Kate ?" jenny mulai memutar otaknya,

"Kate Kennedy" kata Darel, jenny menatap tak percaya kepada Darel.

Kenapa tiba tiba dia membicarakan soal wanita itu, ? -batin jenny,

"Iya aku ingat. Kenapa ?"

"Apa kau masih punya kontak nya ?"

"Hmm.. Aku tidak yakin. Tapi aku tahu akun Facebook nya" kata jenny

"Bagus.." Darel tersenyum,
"Aku sangat ingin bertemu dengan nya. Bisakah kau mengaturnya ?" tanya Darel,

"Tapi untuk apa Darl !"

"Aku ingat dia pernah menyukai ku. aku hanya ingin tahu apakan dia masih mengingat ku. Kumohon mos"

"Baiklah, tapi aku tidak janji. Setidaknya aku akan mengirimnya pesan dari Facebook" kata jenny ketus,

"Terima kasih .. Kau me.."

Ting.. Ting..
Suara bel terdengar dari depan pintu apartemen jenny,

"Siapa itu ?" tanya jenny, sedangkan Darel hanya mengangkat bahunya tidak mengerti.
"Bisakah kau melihatnya Darl ?"
Darel mengangguk lalu pergi,

Sial, kenapa kau membahas soal wanita itu Darl. kenapa kau tetap mengharapkan orang lain. Kenapa kau sangat buta ? Aku selalu mencintaimu, hingga sepeninggal mu pun aku masih belum bisa menerima orang lain. tapi kau tidak pernah tahu akan kenyataan itu kan ! -batin jenny,

Darel kembali setelah beberapa detik,
"Siapa ?"

"Atasan mu" kata Darel,

"Apa ? Tuan david ?" jenny sangat terkejut,

"Ya siapa lagi, ? Sebaiknya kau mencuci muka mu" kata Darel,

"Baiklah,"

Setelah 60 detik,

Klek..
Jenny membuka pintu apartemen nya,

"Pak david, silahkan masuk"

"Kemana saja ? Kenapa lama sekali ?" tanya nya,

"Maaf, aku tadi masih di kamar mandi. Jadi aku tidak mendengar suara bel" dusta nya,

"Hm.." David memasuki apartemen jenny sambil mengedarkan pandangan nya,

"Silahkan duduk pak. Anda mau kopi, teh atau.."

"Tidak usah. Aku tidak akan lama ! Jadi aku mau bilang, nanti malam kita akan menghadiri acara makan malam dari rekan kerja ku" kata david,

"Malam ini ? Tapi kenapa.."

"Karna kau sekertaris ku. dan ini bukan hanya acara makan malam biasa. Kami akan membicaraan soal bisnis. Jadi aku akan menjemput mu jam 8 malam" kata david,
"Ingat, ini bukan kencan. jadi aku harap kau bisa menyesuaikan. Baiklah, aku pergi" Pria itu bangkit dari duduk nya lalu berjalan pergi,

Dasar tidak sopan !! -batin jenny

***

Votement..
Next part !!!

Ghost Love #wattys2018Where stories live. Discover now