Extra Part 02

175 8 0
                                    

Bunyi suara ombak Luat terdengar jelas keindera pendengaran seorang gadis dengan Rambut legam hitam lurus berdiri ditengah-tengah pantai pandangannya terus kearah laut biru yang ada didepannya.

Angin semakin berhembusan kencang ombak laut pun sama ia terus menerjukan ombaknya kedaratan sehingga membuat Kaki Putih gadis itu seperti ditarik sedikit-demi sedikit.

Gadis itu, Kiara. Masih memandang lautan dengan sendu, Disini. Dipantai ini banyak kenangan yang diukir Kiara dan Seorang lelaki yang yakni kini lelaki itu sudah meninggal dunia meninggalkan keluarga dan termasuk Kiara, Sedih? Jelas Kiara masih sangat terpukul atas kepergian orang yang selama ini selalu membuatnya senang, Dari senyumnya saja Kiara menjadi tenang dan hangat, Sayang Lelaki itu sudah pergi, Kini Lautan lah yang tengah mengganti perannya karna Lautan dan Lelaki itu sama, Dia Saturnus.

Digengamannya terdapat sebuah amplop yang belum Kiara buka, Ini Surat dari Saturnus. Tahun kemarin Layla--Mamah Saturnus memberikannya usai pemakaman anaknya selesai, Saturnus Yang meminta agar diberikanlah surat itu pada Kiara.

Jari jemari lentik kiara mulai membuka amplop tersebut, Setelah sesudah membuka secarik kertas yang dilipatkan Kiara Buka, Terlihat Deretan tulisan Panjang khas tulisan Saturnus yang seperti tengah membuat Novel.

Hai, Cantiknya Saturnus.

Aku Saturnus, Cowok yang selama ini kuat karna semangat darimu, Disini aku mau bilang Makasih ya, Untuk semua Bantuan darimu agar aku bisa bahagia Candaan mu membuat aku senang lagi, dan kamu terus menghiburku jika aku sedang sedih.

Kamu perempuan yang pertama kali aku temui saat DiUKS, Pertemuan kita unik namun terkesan indah Kamu inget nggak, Waktu aku pertama kali liat kamu jujur Hatiku serasa menjadi hangat disaat itu kamu datang kamu menenangkan hatiku, Makasih sekali sya.. Maaf kalo gue pergi tanpa kasih ini buat lo.

Bahagia selalu yaa cantiknya Saturnus.

-Saturnus Edinarta

Kiara menutup mulutnya, Tak kuasa menahan tangisannya yang ia tahan. Surat singkat dari Saturnus membuat Hatinya seakan sesak memikirkan lelaki itu yang Sekarang sudah tenang diatas sana, Kiara menumpahkan tangisannya didepan Lautan.

"Lautan, Tolong kembalikan dia padaku,"

"Hiks... Saturnus, Aku masih butuh dia.. Dia selalu membuatku bahagia, Senyum dan semua tentang dirinya aku rindukan," Lanjut Kiara diiringi dengan suara tangisnya.

SATURNUS DAN KISAHNYA [END]Tahanan ng mga kuwento. Tumuklas ngayon