-Bintang kejora

12 8 1
                                    

Ingin sekali ku menjadi bintang
Melukis indahnya langit malam
Bersama bintang Kejora yang  bersinar
Bersama angan yang terlukis dalam langit malam

Ada sejuta angan yang aku inginkan
Semoga saja angan yang selalu ku langitkan
Terjabah oleh sang Pencipta
Menjadi nyata untuk kedepannya

Bintang kejora
Tetaplah mengeluarkan sinar manismu
Biar aku selalu ingat akan anganku
Aku berjanji untuk menjemput impian yang terbang bersama angin malam

Kudus, 2 Juli 2021
#Katadeash

alunan diksi (sudah Terbit) Where stories live. Discover now