part 16 °Karyawisata°

451 17 2
                                    

Part 16
Happy reading....
^
^
^
^
^

°○°○°○°

Sudah 2 minggu setelah sreya, rasya dan resya menginap dirumah alderadgo. Selama 2 minggu ini setiap akhir pekan mereka rutin mengunjungi rumah itu.

Setiap kali sreya di rumah zeno, kedua anaknya itu semangat untuk bermain dengan oma dan opanya, bahkan sreya dilupakan oleh mereka. Dan selama anaknya bermain, sreya selalu bersama dengan zeno.

Zeno selalu berada di sekitar sreya. setiap gadis cantik itu berada dirumahnya, Bagaikan perangko pada surat, zeno selalu menempel dan terus berduaan dengan sreya

Sreya tidak masalah dengan zeno  yang selalu berada disampingnya, karena dia bisa membudak zeno setiap kali dia butuh sesuatu. Zeno sendiri mau saja disuruh oleh sreya bahkan jika itu mengambil remot tv yang berada didepan sreya sekalipun.

Saat ini sreya berada di kampus. Rasya dan resya telah dititipkannya di rumah sonya karena besok sudah hari sabtu dan mereka akan menginap lagi dirumah sonya.

Sreya berjalan menuju kelas terakhir yang akan diajarnya hari ini. Sreya saat ini memakai baju dres tanpa lengan berwarna baby blue bermotif bunga mengkilat di ujung dres bawah, dan rambut kucir kuda dengan anak rambut dikedua sisi wajahnya.

" selamat siang semua. " sapa sreya saat memasuki kelas.

" siang miss "

Sreya memulai kelasnya. Situasi kelas yang alot membuat mereka semua tidak menyadari jika waktunya hampir habis.

" nah dengan ini saya akhiri kelas hari ini. Dan sebelumnya saya ingin memberitahukan kalau pertemuan kita pekan depan. Saya akan mengadakan karyawisata. "

Kelas mulai gaduh, karyawisata adalah salah satu yang disukai oleh mahasiswa tapi kebanyakan karyawisata itu dilakukan oleh yayasan kampus sekali setahun di jurusan tertentu secara bergantian. Itupun kadang yayasan tidak mau melakukan karyawisata tersebut.

Jarang ada dosen yang mengadakan karyawisata dengan dana dosen itu sendiri karena biaya yang dibutuhkan untuk satu kelas saja sudah sangat besar.

" kelas kalian dan kelas 2A yang akan saya ajak. Persiapkan semua keperluan kalian pribadi. Karena saya yakin kalian memerlukan beberapa barang pribadi untuk ini "

" memang kita akan pergi kemana miss? " tanya salah seorang mahasiswi.

" Pertanyaan bagus. Untuk karyawisata ini kita akan mengunjungi perusahaan terbesar di negara ini. Kalian bisa menebak perusahaan itu. "

" perusahaan terbesar? punya bokap lo alde." Tanya bima

Zeno terdiam. Dia tidak pernah tau hal ini. Sreya tidak pernah mengatakan tentang karyawisata ini padanya. Mami dan papinya juga hanya diam saja.

" yah baiklah waktu saya sudah habis sampai ketemu di pertemuan berikutnya dan selesaikan tugas tadi. Bagi yang belum selesai tidak dapat mengikuti karyawisata pekan depan nanti. "

Setelah mengatakan itu sreya pergi meninggalkan kelas.

" Huwa.... gue tau kalo pelajarannya miss sreya bakal ada karyawisata tiap tahun. Tahun lalu juga mereka mengunjungi perusahaan besar dari cina." Kata rangga sambil memasukkan bukunya.

(My) DOSEN ?Where stories live. Discover now