PART 39

498 37 6
                                    

🧋🧋🧋

"Sudah cukup bermain-mainnya. Keluar dari tubuh mereka sendiri atau aku yang mengeluarkan kalian" ucap Fiona pada para iblis pemberontak

"Tidak! Kami tidak akan keluar dan terus membuat ulah sampai dia menyetujui keinginan kami!" tolak mereka

Fiona berdecak malas. Padahal tadi dirinya sudah memberi pilihan keluar sendiri atau di paksa keluar olehnya.

"Silahkan jika kalian ingin memberontak. Tapi selalu ada harga yang harus kalian bayar"

Mereka melihat ke arah Fiona ingin mencari tahu apa yang harus mereka bayar atas tindakan mereka.

"Kalian tidak akan bisa bereinkarnasi lagi. Aku yang akan membunuh kalian bukan Zagan. Karena kalian sudah menyalahi peraturan dengan membuat onar di dunia manusia" ucap Fiona sambil memainkan cambuk apinya.

Memang sudah peraturan antara dunia Immortal dan mortal. Dimana para bangsa immortal dilarang untuk mengacau kedunia manusia. Mereka boleh saja ke dunia manusia dengan syarat mereka tidak mengacau.

Jika mereka melanggar, maka hukumannya tidak main-main.

"Jadi pilihan kalian? tanya Fiona

"Kami tetap tidak mau!" mereka masih kekeh dengan pendirian mereka.

Dasar keras kepala!

Fiona segera menarik cambuk apinya dan mengarahkan pada mereka. Seketika para iblis yang berada di tubuh manusia itu berlarian menghindari Fiona.

"Tidak ada gunanya kalian lari" peringat Fiona

Dengan sekali tarikan tubuh mereka satu persatu terjatuh tepat di bawah kaki Fiona. Sedangkan tubuh para manusia itu langsung terjatuh pingsan.

Setelah itu Fiona mengangkat tangannya dan keluar lingkaran cincin api. Cincin api itu bergerak kearah tubuh mereka dan mengikat mereka menjadi satu.

"Lepaskan! Tolong lepaskan!" teriak mereka memohon di lepaskan

Saat fiona mengepakkan sayapnya terbang, cincin api itu ikut terbang membawa mereka.

***
🧋🧋🧋

"Dad" sapa Fiona pada Poseidon

"Kau sudah datang, putriku?" tanya Poseidon basa-basi

"Seperti yang daddy lihat"

Fiona sekarang berada di Olympus. Para Dewa sedang mengadakan pertemuan rutin yang selalu mereka lakukan.

Mereka mulai duduk di singgasana masing-masing dan menunggu Zeus sang Raja dari para Dewa memulai. Sesaat setelah Zeus datang dan mengucapkan beberapa kata mereka mulai berpencar.

Pertemuan ini memang sengaja di lakukan secara berkala karena Dewa atau Dewi yang bertugas di luar Olympus jarang bahkan sampai tidak pernah menginjakkan kaki di Olympus.

Sehingga Zeus memberi peraturan baru yaitu, setiap tiga bulan sekali saat pergantian musim para Dewa wajib berekumpul di Olympus dan tinggal di sana minimal satu minggu.

"Kita akan berada di sini selama seminggu, Cia. Apa kau kuat?" tanya Fiona sedikit mengejek.

Felycia yang tahu jika saudarinya mengejeknya hanya mendengus malas. Fiona benar-benar tahu kelemahannya.

Memang sejak memiliki anak Felycia tidak bisa jauh barang seharipun. Kini dirinya harus berada di Olympus minimal satu minggu tanpa mereka.

Biasanya Felycia membawa serta kedua putrinya kemari. Tapi karena kemarin mereka tidak mau lepas dari ayahnya terpaksa Felycia meninggalkan mereka berdua.

My Mate Daughter of Poseidon (Slow Update)Where stories live. Discover now