Lost Smile

By black_zona2

28.9K 1.6K 101

tentang sulung dari keluarga Dirgantara yang selalu dianggap tidak penting dan selalu diacuhkan oleh keluarga... More

KONFIRMASI!!
pengenalan tokoh
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
11.
12.
13.
14. (end)
curhatan+pemberitahuan

10.

660 46 3
By black_zona2

2 minggu kemudian~~

Di kediaman besar Dirgantara sedang ada keributan yang bisa di bilang agak menjengkelkan bagi tokoh utama kita Aryan.

Pasalnya sekarang Aryan dihadapkan dengan seluruh keluarganya yang sudah tau mereka ada urusan masing-masing tetapi tetep kekeh ingin pergi bersamanya.

Flashback...

Di pagi hari seperti biasanya di kediaman keluarga besar Dirgantara, suasana yang cukup sunyi dan tenang.

Begitu pula dengan MC kita di kamarnya yang sudah mulai terbangun dari tidur indahnya itu.

"Eunghh" Lenguh Aryan dan mulai terbangun dari tidurnya.

Aryan mulai membuka matanya perlahan sambil mengucek ngucek nya agar penglihatannya menjadi lebih jelas, lalu ia ber sender  di kasur untuk mengumpulkan nyawa sebentar.

Ting

Ting

Bunyi notifikasi di handphone nya, segera Aryan memeriksanya dan ternyata pesan itu di kirim oleh salah satu anak buahnya yang mengabarkan bahwa

Salah satu markasnya yang berada di kota C telah di serang, penyerangan tersebut terjadi secara mendadak dan juga markasnya yang ada di sana

Tidak terlalu banyak yang menjaga, karena selama ini tidak pernah ada yang mengincar markasnya yang ada di sana.

Dan karena semua itu banyak kerusakan yang terjadi, namun Aryan bersyukur setidaknya tidak ada anak buahnya yang gugur dalam penyerangan dadakan tersebut.

"Ck, siapa yang berani-beraninya menyerang markas ku!?" Tanya Aryan sambil menggertak kan rahangnya lantas menahan amarah.

Aryan lalu bergegas bangkit dan menuju meja nya, setelah itu ia membuka laptopnya untuk melacak dan mencari tau siapa yang berani-beraninya menyerang markasnya.

Setelah 5 menit berkutat dengan kegiatan nya, di laptop tersebut muncul informasi detail tentang orang yang menyerang markasnya.

Dan setelah membaca informasi tersebut, Aryan menyeringai dan tatapannya berubah, yang semulanya hanya tatapan datar nan dingin kini berubah menjadi tatapan yang haus akan darah.

"Heh, ternyata setelah semua yang terjadi dia berani juga muncul kembali di hadapanku, mari kita lihat siapa yang akan mati nantinya" Ucap Aryan menyeringai seram.

10 menit kemudian~~

Aryan bangkit dari duduknya lalu berlalu pergi ke dalam kamar mandi untuk membersihkan diri.

Setelah 20 menit di dalam kamar mandi, Aryan keluar dengan handuk yang melilit pinggangnya, terlihat jelas otot-otot perut nya yang terlihat sangat sexy.

(Meleyot aku😍😍)

Lalu Aryan memakai baju yang formal, yaitu jas hitam dengan celana hitam, juga disandingkan dengan kemeja putih serta dasi berwarna merah.

Aura Aryan juga berbeda dari biasanya, auranya yang sekarang penuh dengan wibawa akan seorang pemimpin yang berkelas.

Setelah memakai pakaiannya Aryan menatap dirinya di cermin. Satu kata untuk mendeskripsikan dirinya yaitu 'perfect'.

Tok

Tok

Tok

Terdengar pintu kamar Aryan yang di ketok dari luar (ya lah dari luar masak dari dalam).

Aryan pun membuka pintu tersebut dan terlihatlah asisten sang daddy nya yaitu Revan.

"Tuan muda, anda dipanggil untuk sarapan bersama oleh tuan besar" Ucap Revan sambil agak membungkuk.

"Hn" Jawab Aryan.

Lalu Aryan masuk kembali ke kamarnya untuk mengambil handphone serta dompetnya, tak lupa dengan beberapa senjata nya seperti pistol dan belati.

setelah itu ia keluar dan menutup pintu kamarnya.

Aryan berjalan ke arah lift untuk turun ke ruang makan dengan Revan yang setia mengikutinya di belakang.

Ting

Bunyi lift tersebut mengalihkan perhatian keluarga besar ke arah lift yang mulai terbuka.

Dan terlihatlah Aryan dengan pakaian formal nya yang agak membuat seluruh keluarganya terpesona dan tertegun sebentar.

Aryan yang mereka lihat ini sungguh terlihat sangat berwibawa dan tampan, namun setelah kesadaran mereka kembali, mereka mengerutkan kening mereka.

Lantaran bingung mengapa Aryan berpakaian se formal itu?

--------------------------------

"Good morning" Sapa Aryan.

"Morning too bang/son/boy" Jawab mereka serempak.

Setelah itu Aryan pun duduk di kursinya, fendrik yang melihat Aryan sudah duduk lantas memulai acara sarapan pagi tersebut.

"Makan" Titah fendrik.

Semuanya pun mulai makan dengan tenang dan damai, hanya dentingan antara sendok dan piring saja yang terdengar.

Jujur mereka semua ingin menanyakan tentang penampilan Aryan namun mengingat Aryan yang mempunyai riwayat magh jadi mereka urungkan niat mereka.

Mereka akan menanyakan hal tersebut nanti saya saat sudah selesai sarapan.

Skip, setelah selesai sarapan~~

Para maid sudah membereskan semua bekas sarapan para majikannya.

Keluarga Dirgantara belum beranjak dari tempat duduk mereka, karena setelah ini mereka juga akan pergi untuk memenuhi urusan mereka masing-masing.

Setelah hening beberapa saat, calissa pun membuka suara dengan menanyakan sesuatu pada Aryan sekaligus menjadi perwakilan untuk mereka semua.

" Aryan, kau mau kemana nak?" Tanya Calissa.

"Aku ada urusan oma, jadi aku akan keluar untuk menyelesaikan nya" Jawab Aryan.

Semua yang mendengar hal itupun langsung duduk tegap dan memandang intens ke arah Aryan.

Aryan yang ditatap seperti itu pun hanya menghela nafas nya, ia sudah menduga apa yang akan terjadi selanjutnya.

"Urusan apa yang harus kau selesaikan Aryan, dan kemana?" Tanya Fendrik dengan nada yang datar juga agak ada sedikit penekanan dalam kalimatnya.

"Aku akan pergi ke kota c opa, ada sesuatu hal yang harus aku selesaikan segera di sana" Jawab Aryan.

Semua yang mendengar hal itu pun menatap Aryan tajam, mereka tau 'urusan' yang di maksud Aryan bukanlah urusan yang biasa.

"Beritahu kami apa urusan itu Aryan!" Perintah sang Daddy yaitu Dewangga.

Aryan yang mendengar perintah itu pun menghela nafas kembali, Aryan nyakin ia tidak akan di izinkan pergi kesana.

Tapi ia juga pasti akan membujuk keluarganya itu dengan segala cara yang ada, oh ayolah dia juga merupakan ketua mafia yang terkenal

Sudah tentu Aryan menguasai segala tentang persenjataan juga pertarungan jadi dia pasti bisa melindungi dirinya sendiri.

"Salah satu markas ku yang letaknya di kota C telah diserang secara mendadak Dad, aku harus pergi kesana untuk menangani orang itu" Jawab Aryan.

"Tidak!! Kau tidak boleh pergi, biar kami saja yang mengurus hal itu" Ucap Giovanno tegas dan di angguki oleh yang lainnya.

"Ayolah pa, aku juga merupakan ketua mafia seperti kalian, jadi tenanglah ok. Aku bisa menjaga diriku sendiri" Ucap Aryan menyakinkan keluarganya itu.

"Tetap saja tidak boleh Aryan" Sahut Candra juga Callyn.

"Jika kau bersikeras untuk pergi maka kau harus membawa salah satu dari kamu" Mutlak sang opa.

"Huh, ayolah opa aku tau kalian sedang sibuk sekarang, kali ini percaya lah padaku, aku bukan pertama kali untuk menangani hal seperti ini, masalah seperti ini bisa ku tangani sendiri" Jawab Aryan.

Flashback off

"Tetap saja Aryan, itu berbahaya" Sahut vana juga vanca.

"Benar yang dikatakan abang kembar, abang nanti terluka bagaimana?" Ucap Amel dengan nada khawatir.

"Benar bang, abang jangan pergi ya, atau kami akan ikut dengan abang saja" Sahut sofian, dan di angguki oleh angga juga amel.

"Hei ayolah kalian akan sekolah hari ini, tidak perlu terlalu khawatir pada abang, lagipula kemampuan abang juga di atas kalian bertiga" Jawab Aryan santai.

'Tak apa kan jika aku sombong sedikit? Lagipula itu memang kenyataannya haha' ucap Aryan dalam hati.

Semuanya masih diam menatap Aryan, mereka tak ingin sesuatu terjadi kepada Aryan nantinya.

"Ayolah semuanya, aku janji akan pulang siang ini jadi kalian semua tak perlu khawatir ok" Ucap Aryan meyakinkan seluruh anggota keluarganya itu.

"Huh, baiklah tapi tepati janji mu pada kami son, Daddy tak ingin mendengar jika nanti kau terlambat pulang ke mansion ini" Ucap Dewangga.

"Tentu Dad, aku janji akan kembali tepat waktu,  terima kasih untuk izinnya" Ucap Aryan senang.

Akhirnya ia diizinkan untuk pergi ke kota C.

"Baiklah kembalilah tepat waktu dan tanpa luka sedikitpun" Titah Fendrik juga di angguki yang lainnya.

Setelah semua perdebatan itu, akhirnya mereka bubar dan melaksanakan urusan mereka masing-masing.

_________________________________

1195 kata

To be continued.....


Continue Reading

You'll Also Like

5.4K 324 24
Apakah boleh jika dirinya egois? Ia telah mendapatkan keluarga yang utuh dengan memiliki orangtua yang lengkap dan dua abang atau kakak. Namun, ia m...
16.6K 1.5K 29
menceritakan regie yang menyukai seorang ketos di sekolah nya,dan cinta yang bertepuk sebelah tangan karena ketos yang ia sukai menyukai orang lain y...
26.5K 1.8K 8
aku cantik aku diam yang vote plus komen aku doain semoga kecantikan aku nular okey makasih dan yang follow akun aku semoga jodohnya kayak di Wattpa...
19.8K 1.5K 27
Kehidupan seorang Gavrill antariksa yang harus terpaksa tinggal bersama 4 pria yang kebetulan membantu nya untuk melunasi hutang sang ayah... -Qesha...