Chapter 6

129 23 0
                                    

"Mungkin suatu hari dia akan buka hati. Entah kapan, Hanya alam semesta yang tahu, tapi kalau memang sudah lelah mengejar, terlalu lelah berlari, mungkin ini saat nya untuk tutup buku dan berhenti.
Kasihani dirimu" :)

--------------- 𝔸𝕃𝔽𝔸 ---------------

Pagi nya saat zahra tiba di sekolah, zahra bertemu dengan alfa.

"Ka alfa" Sapa zahra sambil tersenyum

Bukan nya menyapa balik, alfa malah terus berjalan sambil melirik zahra dengan tatapan dingin nya, seolah olah mereka tidak saling mengenal sebelum nya.

"Ka alfa kenapa? Kenapa dia jadi kaya gini? Semalem perasaan baik baik aja" batin zahra

Tanpa memikirkan alfa lagi zahra bergegas untuk masuk ke dalam kelas, karna bel masuk sudah berbunyi.

--------------- 𝔸𝕃𝔽𝔸 ---------------

"Semalem kamu dari mana?" Tanya nada pacar alfa

"Makan"

"Sama siapa, ko kamu gak ngabarin aku dulu"

"Adik kelas"

"Siapa?"

"Gak perlu tau, gue bosen sama lu da, kita putus aja" ucap alfa sambil berdiri lalu meninggalkan nada sendirian

---------------- 𝔸 𝕃 𝔽 𝔸 ---------------

Bel istirahat pun berbunyi, ini saat yang di tunggu tunggu oleh semua murid di sekolah, tak terkecuali zahra.
Dia langsung buru buru mengajak teman teman nya menuju kantin karna perut nya sudah lapar dari tadi..

"Ayo ke kantin, gue laper banget nih dari tadi"

"Yah ra, lo duluan aja deh gue mau kumpul osis dulu sebentar"

"Iya ra, lo duluan aja gue mau ngerjain tugas dulu"

"Yah, gue sendiri dong? Yaudah deh" ucap zahra, lalu pergi meninggalkan kelas

Saat di tangga untuk menuju kantin, tidak sengaja zahra bertemu dengan alfa..

"Ikut gue sebentar, ada yang mau gue omongin" ucap alfa sambil menarik tangan zahra

"Ada apa ka?"

"Udah ikutin aja"

"Iya deh" Ucap zahra pasrah

---------------- 𝔸 𝕃 𝔽 𝔸 ---------------

"Lo gak usah deh manggil manggil gue kaya tadi, jangan mentang mentang semalem lo udah gue ajak makan, lo jadi bisa deket deket sama gue" ucap alfa sambil menatap zahra dingin

"Iya ka maaf, gue cuma mau nyapa aja tadi"

"Udah sana lo pergi, inget pesen gue! Gue semalem cuma aja lo makan buat tanda terimakasih gue, gak lebih!"

"Iya ka gue pergi dulu ya"

"Apa mungkin ini akhir dari segala nya? Apa gue harus ngejauh ya dari ka alfa? Ka alfa kalau gue punya salah maafin gue ya, mungkin ini udah saat nya gue gak mengagumi lo lagi" batin zahra

---------------- 𝔸 𝕃 𝔽 𝔸 ---------------

"Woy fa, lo kenapa?" Ucap panji, karna dari tadi yang panji lihat alfa hanya melamun saja

"Gpp"

"Yaelah fa udah si cerita aja sini, kaya sama siapa aja lo" ucap bayu

"Gue putus sama nada" ucap alfa memulai cerita

"Lah ko bisa?"

"Gue bosen sama dia, cemburuan, makin kesini dia makin bawel"

"Ya nama nya juga cewe fa, pasti lah punya sifat kaya gitu"

"Tapi gue gak suka"

"Terserah lo deh, nah terus lo yang mutusin kenapa lo yang galau?"

"Gak galau gue, kesel aja"

"Kenapa?"

"Zahra"

"Kenapa dia?"

"Kemarin pas gue ajak dia makan malem bareng tuh awal nya cuma buat tanda makasih gue doang karna udah bantuin gue, pas di sekolah tadi padi dia malah manggil gue kaya orang udah deket banget, gue gak suka"

"Yaallah alfa, gitu doang di permasalahin, ya wajar lah dia kaya gitu, mungkin dia mikir nya setelah lo ajak dia makan kemarin, lo sama dia bisa temenan" ucap panji dengan bahasa nya yang geregetan dengan alfa

"Tau lo fa gitu doang, jadiin pacar lah fa dia, cantik ko" ucap bayu menambahkan

"Apaan gak mau gue"

Di satu sisi zahra sedang melihat alfa di kantin, dia melihat alfa sedang bersama teman teman nya, sedang tertawa bersama teman teman nya

"Kemarin padahal aku berharap kalau aku bisa jadi alasan kamu tersenyum suatu saat nanti ka" batin zahra

---------------- 𝔸 𝕃 𝔽 𝔸 ---------------

Bel pulang pun berbunyi, zahra langsung buru buru ke luar kelas karna supir nya sudah menunggu nya di depan sekolah sedari tadi, di jalan menuju gerbang zahra melihat alfa sedang menuju parkiran, tadi nya zahra mau menyapa alfa, tapi setelah apa yang di katakan alfa tadi membuat zahra menggugurkan niat nya..

"Mungkin mulai hari ini,
Memandangi mu bukan lagi hobi ku.
Melihat mu tersenyum tak lagi membuat ku tersenyum.
Semua hal tentang mu mungkin sudah tidak harus menjadi ketertarikan ku lagi.
Mungkin ini akhir dari rasa kagum ku terhadap kamu.
Harus nya aku sadar dari awal,
Bahwa aku dan kamu memang tidak akan pernah bisa bersama.
Kalau sudah begini siapa yang sakit?
Hanya aku."

---------------- 𝔸 𝕃 𝔽 𝔸 ---------------

Haiii♥️

Gimana cerita nya? Makin gak jelas ya? Hehe maaf

Kalian suka ga? :(

Jangan lupa buat vote ya♥️ komen juga boleh ko♥️

Thank you for reading🥰♥️



ALFA [selesai]Where stories live. Discover now