Menjauh

113 25 2
                                    

"Hueningie

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.


"Hueningie.. Belajar yg rajin dan jadi anak yg baik, ya.." Ucap soobin sembari mengelus pucuk kepala hueningkai.

Hueningkai mengangguk angguk dan tersenyum. "Ne, hyung.. Hyung, keatas lagi gih.. Nanti hyung telat.." Peringatan hueningkai yg melihatnya masih senyum senyum kedia.

"Baiklah, hyung keatas.. Nanti istirahat hyung kesini lagi.." Ujar soobin seraya melambaikan tangan ke hueningkai.

Soobin setengah berlari dan melangkahi dua tangga sekaligus. Soobin dengan beruntungnya masuk kelas dengan iringi bunyi lonceng masuk. Soobin menghela nafas lega. "Syukurlah, aku nggak telat.."

Soobin langsung mendudukan dirinya di bangkunya namun ada satu hal yg aneh. Ia tak melihat beomgyu duduk di bangkunya. "Beomgyu nggak masuk ya hari ini?" Ucap soobin sendiri.

Soobin melihat kekanan dan kekiri hingga matanya terhenti ke bagian paling depan. Ia melihat beomgyu yg duduk sembari membaca buku.

"Soobin ah.." Panggil seseorang yg menyita perhatian soobin. "Soobin, hari ini aku duduk disini.." Lanjut seseorang itu yg tak lain adalah Lee heeseung.

"Wae yo? Kenapa kau duduk disini?" Tanya soobin bingung.

Heeseung menghempaskan pantatnya di bangku sebelah soobin. Ia menghela nafas kasar. "Mollayo (aku tidak tahu) Tiba-tiba aja dia memaksaku untuk bertukar tempat.
Seharusnya aku yg nanya sama dirimu.. Apa kalian bertengkar?"

Soobin mengernyit tak mengerti. Ia juga ikut duduk di bangkunya. "Maksudnya apa? Kami baik baik aja kok..."

Heeseung mengangkat bahunya. "Kalo kau tidak tahu, bagaimana aku.. Sudahlah, lebih baik kau tanyakan aja nanti.."

Soobin mendesah kesal lalu ia melihat kedepan lagi, dimana beomgyu sedang asyik berada di dunianya sendiri.

"Ketua kelas... Beri salam..." Teriak seorang guru yg telah berdiri di depan kelas.

"Lebih baik aku tanyakan aja nanti.."monolog soobin dalam hati.

🌻🌻🌻

" Teng.. Teng.. Teng.."

Murid murid dikelas soobin bersorak senang. Mereka akhirnya bisa mengistirahatkan otak mereka setelah dipakai cukup lama untuk pelajaran kimia.

"Segitunya kalian senangnya ya?" Sindir guru yg berdiri didepan dengan berkacak pinggang.

Beberapa murid tertawa canggung.
"Hahaha.. Bercanda, ssaem.. Otak kami gampang panas.. Hahaa.." Ucap seorang siswa dengan diakhiri dengan cengengesan.

"Baiklah... Belajar yg rajin.. Ingat masa masa sekolah kalian sekarang adalah penentu masa depan kalian.." Ucap guru itu dengan senyuman.

HYUNG (SooKai) 💧Where stories live. Discover now