BAGIAN 20

56 3 0
                                    

Tidakterasa sudah 4 bulan lebih justin bekerja di hotel.

"kamu malam ini adarencana?"tanya Desi

"maaf hari ini aku sudah ada rencana, Bye aku pergi dulu ya"kataJustin sambil berlari ke stasiun bus.

"bye"kata Desi

Sebenarnya bukan maksudJustin mau menjaga jarak dengan Desi, hanya saja setiap makan siang dia selaludiajak duduk bersama dengan desi. Selain itu dia merasakan kalau teman kerjayang lain mulai menggosip kalau Desi dan Justin itu memiliki hubungan spesial.Dia tahu kalau desi itu cantik, tapi dia tak memiliki perasaan yang lebih keDesi. Apalagi setiap kali mereka duduk makan bersama, Justin selalu merasakankepala HRD selalu menatap tajam kepadanya.

Keesokan harinya sebelum memulaikerja ketua team mengumpulkan mereka dan berkata,"kalian lihat ini? ini adalahsurat pemberitahuan untuk ujian kenaikan kita, kalau kalian berhasil makakalian akan dipindahkan ke hotel pusat, otomatis disana gaji kita juga akannaik"

"yay, ada berapa orang?"tanya seorang karyawan

"hotel kita dapat 5 nama,jadi kalian harus giat ya"kata ketua team

"iya"kata mereka dengan semangat

"terutama kamu Justin, kamu kerja sangat giat dan sudah meningkatkan penjualandan pelayanan hotel kita, aku yakin kamu pasti bisa"kata ketua team

"terimakasih, aku akan terus berusaha"kata Justin

"ayo semuanya semangat bekerjaya"kata ketua team.

Mereka pun bubar berjalan ke tempat masing-masing. Mulaiminggu depan mereka pun bergiliran melakukan ujian tulis. Seminggu setelahujian tulis datang 2 orang dari pusat untuk melakukan ujian lisan. TerlihatJustin dan 2 orang lainnya keluar dari ruangan ujian lisan.

Melihat Justinkeluar dari ruangan, Desi pun berjalan mendekatinya dan bertanya,"bagaimanaujianmu tadi?"

"lumayan lancar, kalau kamu?"tanya Justin

"sepertinya kurangbagus, bahasa englishku kurang lancar"kata Desi

"kamu tenang saja, aku yakinkamu pasti bisa"kata Justin

"terima kasih, bagaimana kalau nanti malam kitapergi makan bersama buat hilangin gugup"kata Desi

"malam ini sepertinya tidakbisa"kata Justin

"kalau gitu nanti kalau kita terpilih, kita makan malamya"kata Desi

merasa tidak enak terus menolak Desi, Justin pun berkata,"boleh"sesampai dirumah, terlihat papa dan mama Ken sedang menyusun makanan.

"sudahpulang? Apa sudah makan?"tanya mama Ken

"belum bi"kata Justin

"kalau gitu bibiambilkan nasi dulu ya"kata mama Ken

"makasih, Ken dimana?"tanya Justin

"selesaimakan dia sudah balik kamar, setiap hari entah ngapain aja dikamar"kata mamaKen

"sudahlah ma, lagian tadi dia juga sudah bantu-bantu dikedai"kata papa ken

"kalau saja dia memiliki setengah kepintaran Justin aku tak akan khawatirkandia lagi"kata mama Ken sambil menaruh nasi ke depan Justin

"tidak juga bi, Kenpintar kok, lagian nilainya juga bagus, hanya mungkin pas ujian kemarin dia lagikurang sehat saja"kata Justin

"sudahlah ma, kan masih ada ujian ulang beberapa bulan lagi, Justin kamu nanti lihatin dia ya"kata papa Ken

"iya om"kata Justin

Kenmemang sudah lulus ujian, tapi dia tidak lulus ujian masuk universitaspilihannya. Ujian kedua akan diadakan 5 bulan kemudian, makanya sekarang setiaphari dari pagi Ken membantu orang tuanya di kedai, begitu malam dia belajardikamar. selesai makan Justin pun membawa alat makan ke dapur. Melihat itu,mama Ken yang tadinya menonton Tv pun bangun mengelap meja dan membantu Kenmencuci piring.

"tidak apa-apa bi, biar saya saja yang mengerjakan"kata Justin

"tidak apa-apa, bibi juga capek duduk dari tadi"kata mama Ken.

Melihat hampirselesai, mama Ken pun memotong buah buahan.

"ini kamu bawa masuk makan bersama"katamama Ken

"iya bi"kata Justin.

Melihat mereka keluar dari dapur, papa Ken punbertanya,"bagaimana tadi tesnya?"

"lumayan lancar Om"kata Justin

"justin tidakperlu di khawatirkan lagi, sudah masuk kamar istirahat sana"kata mama Ken

Justin pun berjalan masuk kamar sambil membawa semangkok buah-buahan. Begitumasuk terlihat Ken sedang membaca buku.

"ayo makan dulu"kata Justinmengeluarkan meja dari bawah kasur. melihat Justin datang Ken menaruh buku danduduk di lantai.

"makasih, gimana ujianmu?"tanya Ken

"lumayan lancar, aku pergimandi dulu"kata Justin sambil membuka pakaiannya dan mengambil perlengkapanmandinya.

"ngak makan dulu?"tanya Ken

"baru selesai makan, masih kenyang"kataJustin berjalan keluar kamar.

Beberapa hari berikutnya pengumuman orang yang luluspun ditempel.

"selamat ya Justin"kata kepala team

"selamat?"kata Justinbingung.

"iya, kamu terpilih untuk pergi ke hotel pusat, itu sudah ditempelkan pengumumannya"kata kepala team

"terima kasih"kata Justin

"tapi kerja juga jangan males ya, jangan lupa besokke HRD untuk buat laporan pemindahan tugas"kata Ketua team

"siap"kata Justin

Harisudah sore, ketika mau pulang Justin melihat Desi dan ani sedang duduk diterminal bus dengan muka sedih. Justin pun berjalan mendekatinya. Ketika Justinsedang ragu mau menyapa mereka atau tidak, Anggota lainnya pun muncul dan berkata,"salamatya kamu sudah terpilih ke hotel pusat, ayo traktir nih"

Melihat mereka datang,Desi mengelap matanya. Ani berdiri dan berkata,"iya, kamu musti traktir nih"

"baiklah,ayo kita pergi"kata Justin.

Mereka pun berjalan ke night market.

"ayo dipesan"kataJustin memberikan menu makanan. selain makan mereka pun memesan bir. Selagi menunggu makanan dan minuman, Justinpun menelepon kerumah.

"iya ada apa nak?"tanya mama Ken

"teman kerja ajak pestakarena aku terplilih untuk pindah ke hotel pusat, jadi mungkin bakalan telatpulang"kata Justin

"selamat ya"kata mama Ken

"iya Bi"kata Justin

"baiklah, tapijangan minum terlalu banyak ya, kamu ada bawa kunci kan?"tanya mama Ken

"adabawa kunci"kata Justin

"ok, selamat bersenang-senang ya"kata mama Ken lalumematikan Hpnya.

"lihat dia ini, anak yang berbakti sebelum keluar juga mustitelepon ke rumah"kata Ani

"makanya dia bisa terpilih untuk pindah ke hotelpusat"kata anggota lainnya

"ayo kita ucapkan selamat kepada Justin, dan buatyang lainnya semoga tahun depan bisa ke kantor pusat juga"kata ketua team.

"iya,ayo semangat"kata Ani sambil mengambil gelas dan memberikannya ke Dedi.

Desiyang tadinya masih sedih karena gagal pun tersenyum. Mereka pun mulai makan danminumnya.

I LOVE HIM ( BL)Where stories live. Discover now