24.Rosella(hometown)

11.4K 414 2
                                    


Warning typo bertebaran

Happy reading 😘🤭

Alessya sedang berada di taman rumahnya yang berada di kota Rosella bersama Kayla saat pasukan elit yang di pimpin oleh aldrick datang untuk menjemputnya bahkan Kayla membulatkan matanya tak percaya melihat hal itu tak terkecuali alessya dan beberapa orang yang berada di sekitar pemukiman yang di lewati aldrick,hanya untuk mencari yang mulia ratu alessya Baginda raja aldrick sampai membawa pasukan elit nya luar biasa sekali pikir Kayla

Para Penduduk di sana pun kini mulai berbisik-bisik tentang kedatangan pasukan elit blackthorn ke daerah Rosella mereka semua bertanya-tanya
Apa tujuan pasukan elit itu datang kemari apalagi pasukan itu di pimpin oleh raja aldrick sendiri berserta tangan kanannya,apa akan terjadi perang pikir mereka ,tapi pertanyaan mereka terjawab saat melihat raja mereka menghampiri seorang wanita yang mereka yakini adalah ratu alessya

' apa yang mulia ratu bermalam di sini'

'entahlah ,mungkin itu benar'

'wahhh...sayang sekali andai saja aku tahu dari kemarin'

'iya sayang sekali,apa dia bermalam di rumah Mr.aldo'

'kurasa begitu'

'hei apa kalian tidak tahu ratu alessya itu putri Mr.aldo Lya Ashley'

'apa?!!'

' tapi bukankah Mr.aldo dan istrinya sudah tiada karena di eksekusi '

'lalu kenapa putri nya kini menjadi ratu'

'sudahlah!! nanti akan ku ceritakan'

Bisikan-bisikan itu terdengar jelas di telinga alessya tapi alessya tidak memperdulikannya dan berdiri dari duduknya saat Aldrick telah turun dari kuda kesayangannya dan menghampirinya yang kini tengah menatap aldrick dengan tatapan khawatir saat mendapati raut wajah aldrick yang terlihat kurang tidur di sekitar matanya terlihat lingkaran gelap yang membuat alessya merasa bersalah

Grep!!

Alessya tersentak saat tiba-tiba aldrick memeluknya dengan begitu erat , sangat erat sampai alessya merasa sulit untuk bergerak

"Alessya"pangilanya dengan nada yang teramat lelah ,suaranya begitu samar di pendengaran alessya membuat alessya semakin merasa bersalah

"Maaf kak Al"ucap alessya sendu kemudian tangannya membalas pelukan aldrick"maaf"ucapnya lagi

"Kau kemana saja ,kenapa kau selalu membuatku khawatir alessya"tanya aldrick Tanpa melepaskan pelukannya" lain kali aku benar-benar tak akan membiarkan mu keluar ,jadi jangan berharap kau akan bisa pergi lagi alessya"tegasnya entah kenapa aldrick sekarang begitu emosi , rasanya dadanya begitu sesak saat mengingat kembali betapa prustasinya dia kemarin saat alessya menghilang dan ingin sekali ia meluapkan segala amarah yang ia tahan sedari kemarin sekarang ,tapi ia berusaha menahannya .

"..."

"Kenapa kau hanya diam"tanya aldrick dengan suara yang naik satu oktaf setelah melepaskan pelukannya

"Maaf"

"Apa hanya kata maaf yang bisa kau ucapkan sekarang?!!"bentak aldrick yang membuat alessya menundukkan kepalanya "kenapa kau pergi Tanpa meminta ijin padaku terlebih dahulu,apa kau tahu aku benar-benar hampir gila karena tak bisa menemukanmu"

"Maaf aku tidak bermaksud untuk pergi Tanpa memberi tahu mu "unjar alessya pelan "kemarin aku mencari Mollie yang hilang sampai aku tersesat dan tidak bisa kembali , karena terlalu lelah berjalan aku jatuh pingsan lalu Kayla menemukanku dan membawaku kesini "jelas alessya tapi aldrick masih engan untuk merespon penjelasanya membuat alessya gelisah

QUEEN OF THE EMPEROR (NC21++ ) (Tahap Revisi)Where stories live. Discover now