OUR PRECIOUS AFTERNOON

By jaerachluke

1K 149 27

Di sebuah aula hotel mewah, Joanna tersenyum sebelum bicara "Untuk sahabatku tersayang." ucap Joanna sambil m... More

| Our first afternoon |
| Our high school afternoon |
| She fell in love |
| She has a dream |
| She fell harder |
| She raise up |
| Our New Era |
| He has a girlfriend |
| Is he happy? |
| Hurt and Pain |
| Moment of Truth |
| There's her between us |
| Our Separation |
| 2019, we're an adult |
| As a mature person |
| 2021, Winter Afternoon |
| Confession in Snow |
| An Adult Decision |
| Lonely Afternoon |
| Days Without You |
| Not to be greed |
| The wedding and The Pain |
| 2017, Summer in Jeju |
| Our Precious Afternoon |
| Epilog |

| Prolog |

185 7 0
By jaerachluke

Musim panas tahun 2005, jalan sempit di antara perumahan yang ada di Wangsimini, Seoul.

Laki - laki berwajah mungil yang baru memasuki awal masa remaja bertemu dengan gadis remaja sebaya yang menyelamatkannya dari pemalakan yang dilakukan oleh remaja sekolah menengah atas. Sore itu, kali pertama, Joanna dan Nicholas bertemu dan hadir satu sama lain.

Musim semi tahun 2008, Sekolah Menengah Atas Taeyang di Dasan, Seoul.

Tiga tahun persahabatan dilanjutkan dengan masuk ke sekolah menengah atas yang sama. Joanna masih membantu Nicholas yang sering dirundung oleh kakak kelas atau preman sekolah lain. Mereka remaja seutuhnya dengan berbagai macam problematika, mereka saling bertumbuh dan menguatkan. Mereka melalui sore hari sepulang sore untuk mengobrol atau mengobati luka hasil pertengkaran Joanna.

Musim dingin tahun 2011, Universitas Nasional Seoul di -Gwanak -gu, Seoul

Nicholas menjadi mahasiswa kedokteran. Joanna belajar di fakultas Ilmu Politik dan Sosial. Mereka masih menjadi sahabat namun Nicholas sudah tidak lagi dirundung. Walaupun di jurusan yang berbeda, mereka masih bertemu di sore hari untuk mengobrol dan makan bersama. Tapi kebersamaan mulai berubah ketika Nicholas berpacaran untuk pertama kalinya dengan orang ketiga di antara Nicholas dan Joanna.

Musim panas tahun 2017, Pulau Jeju

Joanna datang ke Pulau Jeju untuk menghampiri Nicholas yang magang di salah satu rumah sakit. Setelah tidak bertemu Nicholas selama hampir satu tahun, Joanna sangat merindukan sahabatnya itu. Mereka berkeliling pulau Jeju dengan skuter, makan makanan laut, melihat keindahan lalu Jeju dan mencoba mendaki Gunung Halla. Namun sesuatu terjadi sehingga mereka mulai merubah kebiasaan dan perjanjian mereka.

Musim panas tahun 2019, Seoul

Nicholas sudah ada di Seoul dan menjadi residen dokter di RS Simhwa. Joanna berhasil di terima menjadi jurnalis junior di surat kabar Daehan. Kali ini dalam umur yang sudah dewasa, mereka fokus untuk mewujudkan impian mereka masing - masing. Namun, Joanna dan Nicholas tidak pernah lupa untuk bertemu atau menyapa melalui telepon ketika sore menjelang. Di tahun yang sama, Nicholas berpacaran dengan Olivia sedangkan Joanna bertemu lagi dengan seseorang yang tidak terduga.

Musim dingin tahun 2021 - ......, Seoul & Tempat lain di bawah kolong langit

Sore berharga kedua sahabat ini tidak akan pernah berhenti bercerita walaupun mungkin Joanna dan Nicholas akan mengambil berbagai macam keputusan yang akan merubah kehidupan mereka.

Continue Reading

You'll Also Like

5M 921K 50
was #1 in angst [part 22-end privated] ❝masih berpikir jaemin vakum karena cedera? you are totally wrong.❞▫not an au Started on August 19th 2017 #4 1...
3.2M 33.1K 30
(⚠️🔞🔞🔞🔞🔞🔞🔞🔞🔞⚠️) [MASIH ON GOING] [HATI-HATI MEMILIH BACAAN] [FOLLOW SEBELUM MEMBACA] •••• punya banyak uang, tapi terlahir dengan satu kecac...
13.3M 1M 74
Dijodohkan dengan Most Wanted yang notabenenya ketua geng motor disekolah? - Jadilah pembaca yang bijak. Hargai karya penulis dengan Follow semua sos...
8.4M 519K 33
"Tidur sama gue, dengan itu gue percaya lo beneran suka sama gue." Jeyra tidak menyangka jika rasa cintanya pada pria yang ia sukai diam-diam membuat...