🌸1🌸

2 1 0
                                    

Perkenalkan namaku "Berliani ayudyia permata",biasa dipanggil "lia",aku seorang anak gadis desa yang kini merantau kekota untuk melanjutkan SMA ku.

Yang aku dapatkan karena beasiswa, yaa aku bisa mendapatkan beasiswa karena nilai ujianku paling tinggi diantara murid yang lain disekolahku, rasanya seperti mimpi saja aku bisa bersekolah di SMA favorit dan elit  di kota jakarta itu.

Aku bersyukur,akhirnya semua usaha ku untuk bisa masuk kesekolah itu tidak berakhir sia-sia. meski banyak rintangan dan pengorbanan,aku tetap berusaha dan tetap semangat demi sebuah cita-citaku. semoga ini adalah awal atas dari jalanku untuk mewujudkan itu semua.

Aku hanya hidup sebatang kara,kedua orang tua ku telah meninggal,saat aku duduk di SMP kelas 8,mereka menggalami kecelakaan saat menuju perjalanan kesurabaya,untuk menghadiri acara pernikahan mbak yura anak paman mamaku,saat itu aku tidak bisa ikut karena ada acara sekolah yang membuat aku harus tidak ikut,padahal aku ingin menyaksikan acara nikahan nya mba yura,setelah mendengar kabar bahwa kedua orang tuaku sudah tidak ada.

Rasanya dunia berhenti berdetak,aku tak percaya mereka meninggalkannku disaat aku belum bisa membanggakan mereka,aku tak bisa berkata apa-apa lagi selain menanggis menumpahkan semua rasa sakit dan kehilangan yang teramat dalam,pelita dan penyemangat hidupku hilang dan tak akan pernah ada lagi,kini semua harus aku jalani dengan ikhlas dan tabah,melewati pahit dan manis nya hidup sendiri.

Semenjak kejadian itu,aku harus menghidupi kehidupan ku sendiri,aku bekerja apa saja yang bisa aku kerjakan selagi itu bisa menghasilkan uang yang halal,dan aku bisa makan itupun sudah cukup.

Aku bekerja sesudah pulang sekolah,sore sampai malam,biasanya menjadi tukang cuci piring,menyapu,dan menggantarkan makanan di sebuah cafe,alhamdulillah aku bisa bekerja disana berkat mba ana yang dulu kutolong karena dia mau dijambret oleh preman.

Saat itu aku tengah mencari pekerjaan tambahan untuk membayar biaya sekolah,dan untung ditempat cafe mba ana bekerja sedang mencari pelayan untuk cuci piring,menyapu,dan juga mengantarkan makanan.untung kerja nya bisa pas pulang sekolah dari jam 5 sore sampai 10 malam,kini aku hanya bisa berdoa dan berusaha semoga suatu saat kebahagian akan dapat padaku,katanya semua akan indah pada waktu nya,hehehe:>

Makasih yang udah mau baca cerita ini😊
#happy readinggg ya gaiss🎉❤

-19Agustus2020-
~°Jumaidaa

You've reached the end of published parts.

⏰ Last updated: Apr 26, 2021 ⏰

Add this story to your Library to get notified about new parts!

Lia✴️✔️Where stories live. Discover now