di balik jendela tua

61 2 0
                                    

tatkala angin menyapa
dedaun gugur berjatuhan
tehempas ikhlas di atas lara

di balik jendela tua
ku tatap erat cahaya
yang memudar begitu saja

garis jinga di kala senja
terbawa hujan ke ujung jiwa
mengalir lebut hingga di pelupuk mata
datang dan hilang, berganti rasa





ambiguWhere stories live. Discover now