#10

14.6K 730 23
                                    

Hai hai. Jangan lupa vote ya. Cuma neken bintang doang kok di pojokan. Btw, maapkeun jarang post ff. Kehidupanku yang sebelumnya tidak sesibuk sekarang guys. Di tambah kalo lagi ngga ada ide cerita 😂😂 . Awas banyak typo - typo.
Happy Reading.

Jungkook cuma terdiam. Ia sudah berpikir semalaman. Dan ia memutuskan hubungannya dengan Eunha. Finally.

Kenapa? Karena ia punya yang lebih baik dari Eunha. Tentu saja. Logika yang tersimpan diotaknya tidak boleh di sia siakan.

Mungkin ini terbilang mendadak. Jungkook yang kemarin terbawa nafsunya. Tapi sekarang tiba - tiba sudah sangat fix ninggalin Eunha. Belakangan, Namjoon bilang padanya untuk tegas. Ditambah, Namjoon pernah bilang bahwa Eunha sering pergi dengan pria berhoodie hitam, saat berpacaran dengannya. Maka dari itu Jungkook berniat memutuskannya sejak awal, malah Eunha yang tiba - tiba menghilang.

Jungkook telah dikhianati sejak awal. Maka dari itu, ia tau benar rasanya. Dan tak ingin menyiksa Jimin dengan perasaan miliknya.

Ketika Eunha mulai duduk di depan Jungkook, Jungkook terlebih dahulu bangkit dan berkata..

" kita sudah selesai. Jangan deketin gua. Gue muak " Jungkook dengan masa bodohnya meninggalkan Eunha yang cengo di belakangnya.

Ya memang harusnya langkah ini yang ia ambil dari awal. Bukannya malah memilih bergabung dengan setan.

Kini giliran Jungkook berlari, menyusuri koridor fakultas Jimin. Dan menemukan Yoongi yang sedang bermain laptop di ruangan.

Kemudian dia berjalan mendekat sambil mengatur nafasnya.

" hyung, Jimin dimana? "

" ngapain nyari Jimin? " Jawab Yoongi tanpa menatap Jungkook.

" ada sesuatu yang harus aku katakan "

Yoongi masih berkutat dengan laptopnya lagi.

" Hyung? "

" hmm? "

" Jimin dimana? "

" jangan cari Jimin "

" wae? "

Yoongi asik dengan laptopnya lagi.

" hyung?! "

" jangan mencarinya. Ia tak mau dicari olehmu "

" kau ingin dihajar hyung? "

" boleh, rasanya kepalaku ikut sakit jika tidak di hajar "

" hyung!! "

" Jimin berkata padaku. Ia dikhianati pacarnya "

Jungkook terhenyak. Bukankan mereka berjanji merahasiakan kalau mereka berdua pacaran?

" lantas? "

" ia di khianati, dicampakan, diabaikan, disakiti. Padahal ia telah memberikan semuanya. "

" dia bilang begitu " lanjut Yoongi.

" be..benarkah? "

" tentu saja. "

" apalagi soal Jimin? Dia tidak berencana yang aneh - aneh kan? "

" beberapa waktu lalu aku berkunjung ke tempatnya, ia tengah menenggelamkan diri di bak. Tapi ia selamat "

" hah!? "

" kenapa kau bersikap seperti pengkhianat yang baru tau efek korbannya saat di khianati? "

" aku harus pergi hyung. " Jungkook langsung berlari keluar ruangan itu.

Yoongi menatap punggung Jungkook yang mulai menghilang di balik pintu.

Guilty Pleasure [COMPLETE]Where stories live. Discover now