ASING? || Ultah Mandala

4 3 0
                                    

🅿, Tolong tandai typo ya

◌⑅●♡⋆♡ Happy Reading ♡⋆♡●⑅◌

Hari-hari Litsya tidak berubah, masih sedikit suram. Namun hari ini dia bangun sangat pagi untuk persiapan ulang tahun sekolahnya.

Club musik akan membawakan tiga lagu, lagu pertama di nyanyikan oleh Litsya. Lalu lagu ke dua duet antara Litsya dan Neydea untuk lagu ke tiga di nyanyikan anak-anak club musik untuk di buat rasa konser.

Ya walaupun tema yang di ambil oleh Litsya dan team adalah sadsong tapi semoga berkesan.

"Bibi, liat kaus kaki unifrom Lili enggak?" Litsya sibuk sekali padahal masih jam lima pagi, tapi dia juga ingin membantu Wintalia dan Rossami yang notenya sebagai anggota OSIS, untuk Kalea? Anak itu tidak mau masuk OSIS. Kata Kalea seperti ini 'Gue kalo ikut OSIS habis itu ikut OSN juga nanti gue bakal sibuk kayak artis, kalian susah nanti ketemu sama gue jadi enggak usah'

"Di tempat gosok coba, Non. Bibi lagi masak bekel ini, nanti gosong" setelah mendengar jawab Litsya berlari ke kamar gosokan.

Ia melihat tumpukan kaus kaki dan mengambilnya satu.

Dirinya sudah seperti pelajar jepang, rok selutut, kaus kaki unifrom dan topi seperti pelukis. Manis sekali gadis ini.

"Makan dulu sini, Non. Bibi buat ayam filet kesukaan Non Lili" Bi Nuli menaruh menu. Lalu menuangkan susu untuk gadis ini.

"Bibi. Nanti Lili mau tampil, Bi Nuli nonton lewat hape yah?" kata Litsya.

"Iya dong. Non Lili semangat bawain lagu-nya, Nyonya sama Tuan pasti bangga" Bi Nuli menusap surai panjang Litsya.

"Aamiin, nanti Bibi kirimin link nontonnya ke Mamah ya? Siapa tau Mamah bisa liat juga" Litsya sangat semangat, bukan pertama kali bagi Litsya tampil dengan suaranya.

"Siap, Non. Maaf ya, Non. Bibi enggak bisa ikut" kata Bi Nuli.

"Enggak papa, Bibi istirahat aja dulu. Nanti kalau Litsya tampil lagi Bibi boleh nonton" Bi Nuli mengangguk dan Litsya melanjutkan makannya.

♡♡♡

Litsya sudah menginjakkan kakinya di tanah sekolah, masih sepi tapi sudah ada orang-orang yang memasang tenda dan ada anak-anak OSIS.

Litsya tidak mau membantu sekarang, ia berjalan ke ruang musik dan menaruh tas di sana.

Litsya juga mengetes gitar yang akan ia gunakan untuk tampil nanti, lagu yang ia bawakan mungkin relate dengan kenyataan. Namun bukan bermaksud untuk menyindir.

Tok tok tok

"Masuk aja" ujar Litsya. Ternyata Alana.

"Nanti yang untuk club musik bawain lagu apa, Kak? " tanya Alana duduk di sofa depan Litsya yang sedang mengotak atik gitar.

"Lo bisa liat di group chat" kata Litsya. Semenjak kejadian-kejadian lampau. Sikap Litsya tambah cuek kepada Alana, semerti jijik.

"Oh iya, nanti lo yang pegang mic aja, biar Neydea yang main gitar"

"Tapi, Kak-"

ASING?Where stories live. Discover now