BG || 01.《GO OUT》

1.4K 84 4
                                    

Sejahat-jahatnya dia, dia pasti punya sisi terbaik di kehidupan seseorang.

B A D G U Y S – S O L I D

*

*

*

Nama, tokoh, karakter bersifat fiksi. okayy??

and

nama dari sebagian tokoh mengalami perubahan dan beberapa tokoh dari Bad School tidak akan muncul di cerita ini.

"Happy Reading"

.

Pagi.

Pagi yang amat cerah dengan hembusan angin yang lembut menerpa kulit wajahnya.

Piiiipppp

Sial.

Suara klakson mobil langsung mengubah moodnya.

"Wen! makan tofu yuk"

Wendy. Perempuan yang baru saja melangkah keluar dari bangunan yang dikenal dengan sebutan Lapas.

Heran. Kenapa perempuan yang dikenal memiliki hati bak bidadari harus terkurung ditempat seperti itu selama dua tahun lamanya.

"mobil baru?" tanyanya ketika dirinya sudah terduduk santai dikursi samping pengemudi.

Perempuan itu mengangguk sambil melihat sekelilingnya. "baguskan? mobil pribadi gue nih"

Hendak menggeleng, matanya seketika terfokus ke satu arah.

"masih kangen lo?"

"hah?" Jennie menaikkan kedua alisnya ketika Wendy menunjuk ke sebuah foto kecil yang ada didepannya.

"kangen sama orangnya atau kangen sama suasana buruknya?"

"heh" gertak Jennie dengan nada kecil. "siapa bilang gue kangen sama hal hal buruk yang ga pantes buat dikenang? sorry ya, ogah"

"terus fotonya kenapa ada sembilan orang?" tanya lagi Wendy menatap Jennie agak risih.

Sebuah lembaran foto yang memuat sembilan orang perempuan didalamnya, membuat Jennie terdiam sebentar.

"Jen..."

Jennie menghela nafas segera ketika namanya dipanggil oleh Wendy. "ga perfect namanya kalau ga bersembilan—"

"engga"

"Wendy!" jerit Jennie berbalik menatap Wendy disampingnya. "lo keluar dari mobil gue" usirnya. "gue ga jadi traktir lo tofu"

Wendy membuang nafasnya. Memilih untuk keluar daripada menghabiskan tenaganya hanya untuk berdebat dengan Jennie.

Melihatnya sungguh-sungguh keluar, Jennie memejamkan matanya sebentar lalu memilih untuk pergi meninggalkan Wendy didepan lapas.

"damn" gumam Wendy berdecak kesal ketika melihat mobil bewarna hitam yang ada didepannya tadi seketika melaju dengan kencang.

•••

Rumah Sakit Ciputra Graha

Rumah sakit yang direkturnya ayah dari  seorang Kenan Dirgantara.

BAD GUYS || BLACKVELVET✔Where stories live. Discover now