Mahasiswa dan Individualisme

506 51 2
                                    

Mahasiswa menjadi makhluk yang tingkat individualisnya tinggi dibandingkan saat masih menjadi siswa.

Jika duduk di bangku SMA masih didapati kerja sama satu kelas dalam menyontek, di bangku kuliah sudah tidak ada lagi.

Mereka yang tidak suka menyontek akan terang-terangan menolak dan bahkan dapat melaporkan kalian-kalian yang menyontek meskipun jumlah yang menyontek lebih banyak dari yang tidak.

Di kehidupan mahasiswa, apa pun yang berada di jalan kebenaran, itulah yang akan menang. Berbeda dengan siswa, di mana kemenangan terletak pada jumlah yang paling banyak melakukan.

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.
Menuju MahasiswaWhere stories live. Discover now