#SNMPTN: Nilai aja nggak cukup

7.4K 341 9
                                    

📌“Jika 2 orang dalam satu SMA mendaftar di jurusan dan kampus yang sama, maka pemilik nilai yang lebih tinggi akan berpeluang besar untuk lolos SNMPTN”

Tidak selalu.

Tolak ukur lolos SNMPTN tidak terletak hanya pada nilai rapot. Tapi juga prestasi.📚

Pada saat pendaftaran online SNMPTN, akan ada tahap di mana kita dapat melampirkan sertifikat prestasi baik akademik maupun non akademik.

Dan ini adalah modal untuk lolos SNMPTN bagi mereka yang nggak pandai-pandai amat di kelas.

Menuju MahasiswaWhere stories live. Discover now