14

22 0 0
                                    

"Sar, kamu kalau butuh sesuatu kabari aku ya?"

"Iya mik pasti kok" dan setelah itu sarahpun masuk kekamarnya, merebahkan badannya di kasur empuk kamar hotel ini sambil memijit pelipisnya, badannya terasa pegal dan kepalanya terasa pusing, ini semua karena miko yang mengambil penerbangan pagi ditambah lagi sarah yang hanya tidur beberapa jam sebelum berangkat ke bandara, belum lagi dia yang melewatkan sarapannya karena harus mengantar karin kerumah tante rini dulu sebelum pergi ke bandara.

Tiba tiba ponsel sarah mengisi kesunyian di dalam kamarnya membuat sarah mau tak mau beranjak dari kasurnya untuk menggapai tasnya yang berada di lantai karena saat masuk kamar sarah langsung menjatuhkan tasnya ke lantai dan langsung merebahkan diri di kasur, tasnya lah yang menjadi korban akibat kelelahan sarah. Tanpa melihat siapa nama yang tertera di handphonenya sarah langsung menekan tombol hijau

"Halo"

"Halo sar, kamu udah berangkat ya?"

"Mmm"

"Aku baru nyampe bandara, kok cepat banget sih?" Jo melihat ke arah jamnya

"Mana aku tau, tanya aja sama bos aku tuh" balas sarah dengan malas yang di balas jo dengan terkikik geli mendengar suara kesal sarah

"Yaudah, nanti aku hubungi lagi" dan setelah itu sambungannyapun terputus

Miko dan sarah memang ada acara kantor, perusahaan miko yang berada di bandung sedang mengadakan acara pembukaan, sedangkan jo yang memang ada hubungannya dengan perusahaan miko juga ikut dan sarahlah yang dipilih miko untuk menjadi perwakilan bagi pegawai kantor lainnya selama di bandung

***

"Siapa sihh?!!!" Geram sarah karena seseorang di balik pintu kamarnya mengetuk ngetuk membuatnya terbangun dari tidurnya yang nyenyak, dengan langkah cepat diapun membuka pintunya

"Ya yaa bentar looooh!" Teriak sarah dan setelah itu dia membuka pintunya dengan cepat

"Hai"

"Kamu ganggu aku tidur tau gak" sedangkan jo hanya terkekeh

"Baru nyampe?" Sarahpun melihat ke arah koper yang masih setia di sebelah jo

"Iya nih, aku masuk kamar dulu ya, abistu kita makan siang ok?" Tanya jo yang di balas sarah dengan anggukan, jo mengacak rambut sarah dengan lembut dan setelah itu masuk ke kamarnya yang ternyata bersebelahan dengan kamar sarah

Sarahpun segera masuk ke kamarnya mencuci muka dan mengganti bajunya yang lebih santai lagi, karena dari tadi dia masih memakai bajunya yang dia pakai saat dari bandara tadi

Sarahpun segera masuk ke kamarnya mencuci muka dan mengganti bajunya yang lebih santai lagi, karena dari tadi dia masih memakai bajunya yang dia pakai saat dari bandara tadi

Oops! This image does not follow our content guidelines. To continue publishing, please remove it or upload a different image.

Setelah itu diapun membuka ponselnya dan menekan nama tante rini

"Halo tan"
"Kamu udah nyampe??" Balas rini dari seberang sana

"Udah tan, karin gimana tan?"

"Karin barusan pulang sekolah, nyampe rumah langsung tidur tuh dia, kayaknya kecapean banget"

SARAHWhere stories live. Discover now