Pertama masuk sekolah•

6K 203 0
                                    

Kringg.. Kringg.. Kringg..

Alarm sudah berbunyi tepat ditelinga Listia, seketika ia terbangun.
"yaelah baru jam segini,tidur sebentar lagi dah" ucap listia seraya memejamkan matanya

Diluar kamar listia,terdengar suara mamah memanggilnya ,
"Listiasafitri bangunnn!!!! sudah jam 6, hari ini kamu hari pertama masuk sekolah kan?" ucap mamah Eni yang tibatiba sudah berada di samping Listia tidur.

"yahh mah, aku masih ngantuk. Bentar lagi deh ya." Listia menutup mukanya dengan bantal.

"Astagfirullohalazim Listia,susah banget ya kamu, cepat sekarang bangun dan bersiap-siap." ucap mama Eni

Dan akhirnya, Listia pun bangun dan bersiap-siap. Di meja makan, sudah ada Ayah, mamah, kakak ,dan adik.
"lama banget lu, udah ditungguin juga." ucap Taufik kakaknya.

"Sudah sudah, kalian berdua ini selalu saja bertengkar. Sekarang mari kita makan" kata Ayah menengahi

"baik yah." ucap Listia dan Taufik bersamaan.

Selesai makan, Listia pun pamit dengan mamahnya untuk berangkat sekolah. Dan dia diantar oleh ayahnya. Sesampainya disekolah, Listia langsung mengambil Hp untuk ngeline sahabatnya.

Listia: lo dimana ra?
Rara : gue dikantin ly, lo kesini aja
Listia : iyee gue otw ksana
Rara : gc nyettt!
Listia : bawel lo
Rara : *just read*

Listia berjalan menuju kantin sekolah barunya, tibatiba dia bertabrakan dengan seorang cowo.
"aduhh, jalan yang bener dong." ucap Listia kesal.
"eh sorry sorry,gue gak sengaja. Sini gue bantu." ucap cowo itu.
"gausah gue bisa sendiri! " Listia pergi meninggalkan cowo tadi.
"yaelah cantik-cantik galak." ucap Radit dalam hatinya.

Listia sudah sampai dikantin dan langsung menghampiri Rara.
"lo ngapa ly,rambut lo berantakan gini? "  ucap Rara sambil memegang rambut Listia
"itu ada cowo nabrak gue tadi,arghhhhh!! " ucap Listia kesal
"cowo mana yang berani nabrak bestfriend   gue?"
"gue gatau ra,tadi gue langsung pergi ninggalin dia." kata Listia

Bel masuk sekolah berbunyi,murid-murid berlari menuju lapangan.
"Ly kuy ke lapangan, kan upacara." kata Rara
" yaudah ayokk." ucap Listia

Dilapangan, murid-murid sudah berbaris dengan rapi.

*Jangan lupa like,coment,dan share yaa❤

Fake FriendsNơi câu chuyện tồn tại. Hãy khám phá bây giờ