masa SMP ( 6 )

173 107 1
                                    

    Masa Orientasi ( MOS ) selama satu minggu telah ku lewati meski pun dengan hati yang dongkol karena tiap hari pasti saja aku dihukum oleh kak Billy.

    Mungkin kak Billy masih menaruh dendam kesumat pada ku lantaran aku protes. Ya sudah lah yang penting masa - masa itu sudah berhasil aku lalui. Hari ini hari pertama ku belajar di kelas, aku duduk di kelas 1 H, teman sebangku ku bernama Deviani, ya lumayan jauh lah dengan rumah ku. Kalau aku main ke rumah nya, aku harus naik angkot, kemudian aku harus jalan kaki kurang lebih dua kilo meter dari jalan raya. " hai, nama ku Hellen Margaretha Puspa Ningrum, mau kah kau duduk satu bangku dengan ku ? " sapa ku sambil memperkenalkan diri.

    Ku lihat dia hanya berdiri seperti patung, lalu ku hampiri dia seraya mempersilakan nya duduk di samping ku. " hai juga nama Deviani, kamu boleh panggil aku Devi. Terima kasih atas tawaran nya " kata nya. Kami pun berkenalan, panjang lebar kami bercerita tentang rumah kami, banyak hal kami berbagi cerita.

    Tak lama pak Dedi pun masuk ke kelas kami, beliau mengajar mata pelajaran ( mapel ) matematika, huh mapel yang paling aku tidak suka, kepala ku sering pusing kalau berhadapan dengan angka, perkalian, pembagian, apa lagi ditambah dengan rumus yang super njlimet, waktu dua jam begitu lama ku rasa kan di dalam kelas, ku lirik jam tangan tepat di sebelah tangan kiri ku angka menunjukkan pukul 07.45.00 wib itu arti nya masih 1 jam ( 45 menit ) lagi mapel matematika " arrrgggh masih lama, ayo lah cepat berakhir mapel nya " bisik ku dalam hati.

      Ku lihat teman - teman ku tengah asyik berkutat dengan angka, karena mereka sibuk mengerjakan tugas yang diberikan oleh pak Dedi. Ada sepuluh soal di papan tulis, dan aku baru mengerjakan lima soal. " huh susah amat sih " lirih ku. " soal berapa yang belum kamu kerjakan Len ? " tanya Devi. " nomor 6 - 10, jujur aku ga ngerti " jawab ku. " kau boleh lihat hasil kerjaan ku. Tapi jangan ketauan pak Dedi ya " pinta nya. " ya, tenang. Aman " bisik ku meyakinkan nya.

      Secepat kilat ku salin hasil kerjaan nya Devi, lumayan juga otak nih anak, sepuluh soal ia mampu selesaikan dalam waktu 50 menit. Ya ga papa lah nyontek sedikit hehehe, " sudah selesai belum anak - anak ? " tanya pak Dedi " bagi yang sudah sila kan kumpul kan buku nya di meja ya biar bapak nilai hasil kerjaan kalian " lanjut beliau. " ya pak " jawab kami.

    Bel menjerit 1 kali, itu menandakan mapel matematika telah berakhir dan diganti dengan mapel selanjut nya, yaitu olah raga. " baik anak - anak, terima kasih atas waktu dan perhatian nya. Sampai bertemu minggu depan " ujar pak Dedi, kemudian beliau keluar kelas. Tampak pak Toni tengah berjalan menuju ke kelas kami. Karena kelas kami jendela nya terbuka sangat lebar sehingga kita bisa mengetahui lalu lalang orang lain. " assalamualaikum, anak - anak ganti seragam kalian dengan kaos olah raga, hari ini kita akan belajar bola basket, jangan lama - lama ya ganti baju nya. Ok, bapak tunggu di lapangan, bapak beri waktu 10 menit dari sekarang, yang telat nanti dapat hukuman " sapa pak Toni seraya memberikan intruksi kepada kami.

     Kebetulan sudah ku pakai kaos olah raga berikut training nya tinggal lepas saja baju putih dan rok nya biar gak ribet salin karena kita bingung ya mau ganti baju dimana. " yuk kita menuju lapangan " ajak ku kepada teman - teman. " yuk " kata Titi, Susi, Nani dan Devi. Lantas kami segera menuju ke lapangan basket.

   Di sana sudah ada pak Toni  dengan setia menanti kedatangan kami. Ku lihat beberapa anak lelaki teman sekelas ku sudah hadir di lapangan diantara nya ada Roman, Yanto, Agus, Budi, Roni. Tak lama teman - teman kami yang lain pun datang. " sudah hadir semua ? " tanya beliau. " sudah pak " jawab kami pendek. " baik, anak - anak seperti yang sudah bapak kata kan di awal bahwa materi olah raga adalah kita bermain basket, tapi kita harus tahu teknik dan cara bermain nya, jumlah pemain nya ada berapa ? " tanya beliau lagi. " lima pak " jawab ku. " bagus ! , siapa nama mu nak ? " lanjut beliau. " Hellen " jawabku singkat. Pak Toni menjelaskan teknik dasar bola basket diantara nya :
1. Dribblling adalah membawa bola dengan cara memantul - mantulkan nya ke lantai dengan satu tangan atau secara bergantian sambil berjalan atau berlari. Ada pun dribblling terbagi menjadi stationary dribble, stationary crossover dribble, dan zig - zag dribble.
2. Chatching dan passing adalah mengoper / memberikan bola ke kawan. Ada pun passing terbagi lagi ada chest pass, bounce pass, over head pass, dan behind the back pass.
3. Shooting
Terbagi menjadi bank shoot, dunk / slam dunk, lemparan bebas, dan granny shoot.
4. Pivot adalah gerakan memutar badan dengan bertumpu pada satu kaki.
5. Rebound adalah pemain mendapatkan bola pantul yang gagal masuk ring.
Begitu lah penjelasan dari pak Toni kemudian beliau mempraktikkan gerakan setiap teknik dasar permainan bola basket, sehingga kami dapat mengerti tentang teknik permainan bola basket dengan benar. Ada pun durasi permainan 4 x 10 menit. ( bersambung )

Ghendak Ongoing Where stories live. Discover now