Rahasia Agar Perut Kamu Rata

62 4 0
                                    

° puasa 12 hingga 14 jam
  Praktiknya gak terlalu susah dengan mengibaratkan makan malam pada pukul 19.00 dan baru sarapan antara pukul 07.00 pagi

° menjaga kebiasaan makan
  Selalu mengingat / kalau perlu mencatat jenis makanan yang cocok untuk tubuh, begitu juga dengan waktu makan terutama untuk menjaga lambung

° jangan tidur setelah makan
  Habis makan kamu di anjurkan unutk menyediakan minimal 2 setengah jam untuk tidak segera tidur setelah makan, kamu sehabis makan langsung tidur akan mengalami masalah pencernaan dan kembung

° makan perlahan
  Makanan yang belum dikunyah dengan benar dapat menyebabkan lebih mudah kembung disaluran pencernaan selain itu susah di cerna oleh tubuh

° variasi makanan dan buah
  Sangat penting untuk mengonsumsi banyak sayuran dan buah yang berbeda manusia memiliki sekitar 1 setengah kg bakteri di saluran pencernaan terutama di usus besar sehingga perlu berkembang dengan banyak jenis bakteri yang berbeda untuk kesehatan yang baik

Beauty Aesthetic Where stories live. Discover now