Epilog

1K 25 5
                                    

"Nadia POV"

Hari ini. Gaun berwarna putih yg menghiasi tubuh. Gedung yg cukup besar, di tempati banyak orang. Semua orang bahagia pada hari ini, kecuali gw.

Hari ini, hari pernikahan gw dengan Dika. Memang berat rasanya menikah dengan org yg gk gue cinta. Tapi ini harus...krn ini pesan dari cinta pertama gue. Ini sudah takdir yg gk bisa gue cegah. Mau lari sejauh apapun secepat apapun, kita gk akan bisa menghindarinya. Seperti...KEMATIAN.

Gw dan Dika telah berada di pelaminan, gw telah resmi menikah. Gw akan menempuh hidup baru dengan Dika. Dimna dalam hidup ada suka dan duka yg akan kami hadapi bersama. Itulah hidup, seperti panggung sandiwara. Dimna ada cerita dengan kesenangan dan kesedihan.

"Ciee yg nikah! Gue kapan yaa??" Kata Sinta.

"Ntar, klo gw ke rumah lu truss ngobrol sama BoNyok lu tentang pernikahan kita" Jawab Dimas.

"Gombal lo!" Cibir Sinta.

"Enak bgt sih!!! Udh pada punya pacar...masa gue belom??!! " Kata Thalia.

"Eh Ta, mumpung si Noval jomblo mendingan lo pacaran deh sama dia" Sahut Reza.

"Ihhh!!! Ogaah!!!" Jawab Noval yg mendengar perkataan Reza.

"Gue juga ogah kli!!!" Kata Thalia.

"...iyadah Rez, yg udh punya pacar baruu" Lanjut Thalia.

Reza udh punya pacar, namanya Bella. Kenapa gk sama Adela??? Krn Adela harus kuliah di Amerika. Padahal sebelumnya Reza udh nembak dia diterima sih sama Adela dan menjalani hubungan LDR. Tapi, Adela bukannya setia malah bersama orang lain di Amerika. Sampai hati Reza tersakiti, dan gk lama dia jatuh cinta sama Bella. Kyk FTV

Di sela-sela tawa canda kami, gw melihat seorang laki-laki memakai jas berwarna putih. Tubuhnya yg tinggi, wajahnya yg tampan dan bersinar dengan terang. Dia berdiri ditengah-tengah keramaian orang, sambil membawa segelas air. Dan tiba-tiba saja dia menengok ke arah gw dengan tersenyum. Senyumannya yg menyejukkan mata, membuat gw teringat dengan seseorang seperti dia. Wajahnya sudah tidak asing lagi, dia itu...Rangga. Gw mencoba untuk menghampirinya. Tapi telat sudah, ia menghilang ketika orang sedang berlalu lalang.

"Seandainya lo disini Rang" Batin gw.
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-
-

~2 Tahun Kemudian~

"Mama!!! Kakak jahaat!!! Huaaaa!!!" Kata Edgar.

"Kenapa sayang??!! Audrey!!! Kamu jgn gitu dong sama adek kamu!!!"

"Iya!!! Kakak jgn begitu, dosa tau!!!" Lanjut Edgar langsung pakai sorban.

"Lagian Edgar tuh ma!!! Gangguin aku mulu!!! Makanya, aku ambil mainannya" Jawab Audrey.

"Kamu juga Edgar!!! Jgn gangguin kakak kamu dong!!! Kan kasian!!!" Kata gw dengan sebal.

"Apaan sih ribut-ribut begini???" Tanya Dika.

"Papa!!! Kakak jahat tuh!!!" Kata Edgar langsung nempel di kaki Dika.

"Edgar tuh yg jahat!!! Aku digangguin terus sama dia!!!" Kata Audrey.

"Udh kalian jgn berantem terus...mendingan kalian maafan deh" Jawab Dika.

"Aku gk mau!!!" Kata Edgar.

"Aku juga gk mau!!!" Kata Audrey.

"Klo kalian gk maafan, nanti kalian gk boleh makan Ayam goreng, es krim, dan beli mainan" ancam Dika.

"Ywdh deh kita baikan!!!" Kata Edgar.

"Iya!!! Kita baikan!!!" Kata Audrey.

"Hahaha!!! Kalian klo diancem baru mau baikan " Cibir gw.

"Drpd gk makan ayam goreng...nanti hidupku terasa hampa " Jawab Edgar.

"Udh kalian mandi sana! Ntar ayam gorengnya dimakan sama papa!!!" Ancam Dika.

"Jangan!!! Kita akan mandi!!!" Kata Edgar dan Audrey langsung ngibrit ke kamar mandi.

"Bagus juga ya ancaman dari kamu " Kata gw.

"Ya biarin, drpd mereka marahan terus, mending di ancam aja" Jawab Dika.

"Btw, kamu makin cantik deh " Rayu Dika.

"Wooo!!! Gombal!!!" Jawab gw.

"Oke klo gk mau gombal, aku jujur ya....kamu gendut " Kaya Dika.

"Ihh jahaatt!!! Hiks :'v "

"Hahaha! Tapi, aku tetep cinta kamu kok " Kata Dika.

"Aku juga" Jawab gw.

Pada malam hari

"Ayo kalian tidur dong!!!" Kata gw.

"Nanti aja ma, filmnya lagi seru" Jawab Audrey.

"Ywdh deh terserah kamu, lagian besok juga hari minggu" Kata gw.

"Ma!" Seru Edgar.

"Apa??"

"Ini foto siapa???" Tanya Edgar yg menunjukkan foto gw dan Rangga yg saling merangkul pundak dan terlihat senang.

"Oh, ini foto sahabat mama namanya om Rangga"

"Aku mau dong ketemu sama dia ma!" Seru Edgar.

Gw terdiam sejenak.

"Rang, seandainya lu ada disini, pasti Edgar senang bertemu dengan lu, bermain bersama dia" Batin gw.

"Lohh??? Mama kok diem??" Tanya Edgar.

"Kamu gk bisa ketemu sama om Rangga" Jawab gw.

"Emng kenapa ma???"

"Dia....skrng banyak kerjaan, dia sibuk terus Gar"

"Tapi, kita kan bisa ke tempat kerja atau rumah om Rangga...ayo ma! Besok kita ketemu sama om Rangga!" Seru Edgar.

"Lihat Rang, Edgar mau bgt ketemu sama lu....seandainya lu ada disini" Batin gw.

"Gk bisa Edgar, krn skrng om Rangga tempat kerja dan rumahnya itu jauuuhhh bgt, jadi kita gk bisa kesana" Jelas gw.

"Yaahh! Terus kapan dong kita bisa ketemu sama om Rangga?!!"

"Suatu saat Edgar.....suatu saat" Jawab gw sambil mengelus rambut Edgar.
-
-
-
-
-
2 tahun telah gw lalui bersama dengan Dika. Semakin lama, gw mencintainya. Dia orgnya yg tulus mencintai gw, yg selalu ada untuk gw, dan anak-anak gw. Dia memang seperti Rangga.

What Is Love???
Apa Itu Cinta???

Cinta itu bagaikan kertas putih yg kita isi dengan sebuah pena berwarna. Kita menulis kisah cinta diatas secarik kertas. Dimna dalam kisah tersebut ada suka ataupun duka yg kita hadapi bersama. Ketika kertas itu penuh dengan cerita. Kita sadar bahwa, cinta itu gk selamanya kita bisa miliki, cinta itu gk selamanya bisa kita gapai dengan mudah. Bahkan, org yg kita cintai itu bisa saja menghilang dari kita atau telah tiada dari dunia ini. Ketika org yg kita cinta telah tiada, kita akan mengambil selembar kertas putih yg baru dan akan mulai menulis kisah cinta yg baru. That is love.

Gw bersama Dika memulai untuk menulis kisah cinta yang baru ♡

The End.
-
-
-
-
Hollaa!!! Apa kabar semuanya??!!
Sorry bgt ya gw jarang ngepost akhir-akhir ini, jarang pake B.G.T
Seperti biasa, banyak kesibukan sekolah yg membuat gue stress :'v
Apalagi klo sebentar lg gw akan menghadapi UKK!!!
So, WELLCOME TO THE HELL!!!
Sebagai siswi yg berbudi pekerti yg luhur, tentunya gue akan giat belajar (ekspetasi)

Gk terasa cerita ini akhirnya The End juga yaa. Dan mungkin cerita ini memang absurd dan gk jelas kyk yg bikin cerita ini ._.
Dan part dicerita ini terbilang sangat banyak, pdhl gw pengen jadiin 40 part. Tapi, malah makin lama.

Ikutin terus cerita-cerita absurd gw yaa!!! Dan baca juga cerita gw judulnya "Love In Japan" jgn lupa juga always vote and comment!!!
Bye!!! See You!!! Asslamualaikum.

TTD

Sang penulis Jomblo

#Salamjomblo

01.06.2015

What Is Love?Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang