Vita

1 0 0
                                    

Dengung sayup memggemparkan
tatkala tempat itu terisi
Tidak ada yang sempurna
hanya sekumpul lemak dan daging

Aku bersahaja di dalamnya
Aku dikorbankan demi yang lebih
Mereka akan simpan tawa dan luka
dalam kendi dan tabung memori

Satu demi satu pun terlanjur hilang
Tak ada penyesalan dan sepi
Hanya perlu menata warna
dalam keteraturan dan gilir

Andai Master yang kejam
melunak dan beri sedikit kasih
Apakah ada kemungkinan..
untuk berkecup dan bersedih?

POETICADonde viven las historias. Descúbrelo ahora